"Menggapai tapi tak sampai, bagai cahaya terang tanpa batas waktu. Terus berlari jika hanya ingin mengejarnya, namun jangan bertanya dimanakah harus berhenti."
"Menggapai tapi tak sampai, bagai cahaya terang tanpa batas waktu. Terus berlari jika hanya ingin mengejarnya, namun jangan bertanya dimanakah harus berhenti."
Pelangi senja mengajarkanku betapa indah arti sebuah 'senyuman'. Dikala semua yg kita inginkan tak sejalan, sebuah senyuman dapat menjadi pedal gas dalam diri untuk terus maju