Pengertian kutil
Kutil atau nama medisnya condyloma acuminata adalah suatu penyakit infeksi menular seksual yang disebabkan oleh human papilloma virus (HPV), papilloma sebenarnya adalah suatu jenis tumor jinak yang tumbuh pada permukaan kulit yang berasal dari penebalan lapisan luar kulit yang berlebihan.
Kutil merupakan pertumbuhan kulit yang abnormal seperti daging tumbuh yang disebabkan oleh human papilloma virus (HPV) yang merupakan salah satu penyebab kanker serviks (leher rahim).
Klinik apolo ahli dalam menyembuhkan berbagai macam penyakit kulit dan kelamin, efek pengobatan sangat baik dan proses penyembuhan sangat cepat.
Cara penularan kutil
Virus penyebab kutil dapat ditularkan melalui kontak kulit dengan kulit, melalui hubungan seksual dan melalui kontak barang-barang pribadi yang digunakan secara bersama seperti handuk, celana dalam, sex toy dan lain sebagainya.
Penyebab terjadinya kutil
Human papilloma virus (HPV) adalah virus penyebab tumbuhnya kutil di berbagai bagian tubuh, virus HPV dapat hidup pada sel-sel kulit dan memiliki lebih dari 100 jenis, tetapi sekitar 60 jenis HPV penyebab kutil yang biasanya menginfeksi bagian-bagian tubuh seperti kaki dan tangan, sementara ada 40 jenis lainnya yang dapat memicu tumbuhnya kutil kelamin.
Namun penyebab munculnya kutil kelamin adalah HPV tipe 6 dan 11, dan tidak semua HPV dapat menyebabkan kanker namun ada beberapa jenis HPV yang berbahaya yakni HPV tipe 16 dan 18, sekitar 70% kanker servik disebabkan oleh kedua jenis HPV tersebut.
kemudian terjadinya kutil kelamin sering juga dikaitkan dengan gaya hidup seseorang seperti :
1. Sering berganti-ganti pasangan seksual dan tidak menggunakan kondom.
2. Melakukan hubungan seksual pada usia yang masih muda.
3. Merokok, mengkonsumsi obat-obatan terlarang, dan alcohol merupakan resiko tinggi terinfeksi virus HPV.
4. Melakukan hubungan seksual melalui oral,vaginal, atau pun anal sangat beresiko tinggi untuk terinfeksi virus HPV.
5. Personal hygient yang kurang.
Factor resiko terjadinya infeksi HPV
1. Sering berganti-ganti pasangan
2. Berbagai pemakaian barang pribadi
3. System kekebalan tubuh yang lemah
4. Kulit yang rusak
Apa yang akan terjadi ketika seseorang terinfeksi oleh HPV ?
Pada saat seseorang mulai terinfeksi biasanya tidak menunjukan gejala tertentu ataupun masalah kesehatan, setelah terinfeksi biasanya virus akan berdiam pada lapisan epitel kulit dan akan bertambah banyak, namun beberapa jenis tipe HPV lainnya dapat menyebabkan sel darah normal ditubuh menjadi abnormal dan sering berjalannya waktu akan menyebabkan terjadinya pra-kanker serta menjadi kanker.
Komplikasi atau penyakit yang akan terjadi akibat infeksi HPV
1. Prekusor kanker serviks (Cervical Intraepithelial Neoplasia-CIN).
2. Keganasan sel epitel lain seperti kanker dubur, kanker vulva, kanker vagina, dan terjadi kanker penis.
3. Juga bisa terjadi kanker mulut dan tenggorokan jika melakukan oral sex.
4. Sulit untuk buang air kecil jika kutil tumbuh pada saluran uretra.
Pencegahan agar tidak terkena penyakit Kutil
Untuk mengurangi resiko terkena penyakit kutil kelamin sebaiknya:
1. Memiliki hubungan seksual cukup satu dan yang tidak terinfeksi oleh virus penyebab kutil.
2. Mendapatkan imunisasi vaksin HPV untuk mencegah terinfeksi beberapa tipe dari HPV.
3. Menggunakan kondom untuk mencegah terjadi penularan penyakit kutil.
Apakah bisa penyakit infeksi HPV ini sembuh?
Jika penyakit kutil terdeteksi lebih awal dan mendapatkan terapi dengan tepat maka infeksi ini bisa ditangani dan sembuh, infeksi HPV bisa sembuh, namun sering kali orang datang dalam stadium yang lebih lanjut misal dalam kasus kanker serviks.
Pada kasus kutil kelamin dapat dilakukan penyembuhan dengan laser, terapi pembedahan atau kombinasi, dokter spesialis kulit kelamin akan menyarankan yang sesuai dengan kondisi klinis.
Segera Konsultasikan Pada Klinik Apollo
Klinik Apollo adalah klinik spesialis penyakit kelamin yang memiliki peralatan atau alat-alat medis yang sudah modern dan canggih dan bertaraf nasional. Dan ditangani oleh para dokter yang sudah ahli didalam bidangnya, selain itu biaya perawatan yang sangat terjangkau. Lokasi klinik yang sangat strategis yang berada di Jakarta Indonesia. Sangat mengutamakan kepuasan dan kesembuhan setiap pasiennya dengan memprioritaskan pasiennya nomor 1 dalam setiap pelayanannya.
Untuk mengetahui informasi lebih lanjut mengenai penyakit menular seksual (PMS) lainnya segera hubungi hotline kami di nomor 0813-1518-6262
KAMU SEDANG MEMBACA
klinik apollo
ActionBila anda menderita penyakit kulit dan kelamin, anda tidak perlu khawatir. Pelayanan kami memberikan jaminan penyembuhan terhadap kondisi anda sepenuhnya. Pasien penderita gonore tidak perlu cemas dan khawatir ketika berobat di Klinik Apollo, karena...