Cara Mengatasi Penis Loyo
Ereksi adalah hasil dari meningkatnya aliran darah yang masuk kearea alat kelamin Anda. Adanya aliran darah yang mengalir ke alat kelamin biasanya dikarenakan rangsangan baik secara pikiran atau kontak langsung yang dilakukan. Ketika rangsangan sudah diterima maka otot-otot di area alat kelamin merasa rileks dan ereksi berjalan secara maksimal. Namun ketika penis loyo terjadi itu berarti terdapat masalah yang terjadi pada salah satu tahapan atau proses tersebut.
Faktor Risiko Penyebab Penis Loyo
o Masalah kardiovaskular (masalah yang melibatkan kondisi jantung dan pembuluh darah)
o Perawatan medis tertentu, misalnya pengobatan radiasi untuk perawatan kanker
o Jenis obat tertentu, penderita penyakti diabetes dan hipertensi akan mengkonsumsi obat tertentu dalam jangka lama juga menjadi faktor resiko munculnya disfungsi ereksi.
o Sindrom metabolik, adalah kondisi yang terjadi seperti peningkatan tekanan darah, kolesterol, gula dalam darah, kelebihan lemak yang terjadi secara bersamaan sehingga menjadi risiko penyakit disfungsi ereksi.
o Kombinasi dari adanya masalah secara fisik dan masalah psikologis yang terjadi bersamaan
o Faktor X atau tidak diketahui, hal ini ditemukan dalam beberapa kasus dimana faktor yang tidak bisa diketahui atau dijelaskan muncul menjadi penyebab adanya disfungsi ereksi yang dirasakan.
Keluhan penis loyo bisa terjadi selama beberapa bulan bahkan tahun dan pada akhirnya seringkali kehilangan fungsinya secara bertahap. Jadi jangan biarkan keluhan tersebut berlangsung dalam jangka waktu lama, karena bisa menimbulkan kondisi infertilitas atau kemandulan sebagai bahaya yang bisa muncul dan berakibat serius terhadap kesehatan.
Coba Terapkan Cara Berikut Ini!
Berikut adalah langkah atau cara yang mungkin bisa Anda lakukan sebagai metode dalam mengatasi kondisi penis loyo. Diantaranya adalah:
o Konsultasikan terlebih dahulu jika Anda memiliki kondisi medis lainnya yang dialami bersamaan dengan keluhan yang dirasakan
o Bekerjasama dengan baik agar dokter Anda bisa mendapatkan informasi riwayat keluhan dengan jujur dan lengkap dari Anda
o Hentikan konsumsi alkohol atau konsumsi obat-obatan terlarang
o Hindari merokok
o Lebih sering berolahraga dengan teratur
o Hindari atau kurangi hal-hal yang bisa membawa stres ataupun depresi
o Beristirahat dengan cukup
o Jika Anda mengalami obesitas maka lakukan diet secara sehat
o Lebih memperkuat komunikasi dalam hubungan dengan pasangan
o Lakukan pemeriksaan secara rutin atau pengecekan kembali
o Jika Anda memiliki masalah secara psikis maka carilah bantuan untuk masalah kesehatan mental.
Cara terbaik agar Anda mendapatkan perawatan yang tepat dan sesuai dengan kondisi yaitu dengan melakukan pemeriksaan secara langsung atau pengecekan kesehatan yang bisa Anda lakukan dengan dokter ataupun klinik khusus kesehatan genital. Klinik Apollo merupakan klinik yang memberikan pelayanan kesehatan khusus dan bisa menangani keluhan disfungsi ereksi Anda.
>>> [Klik Disini Untuk Berkonsultasi Online] <<<
Lakukan Perawatan Sedini Mungkin Untuk Mencegah Berbagai Bahaya
Klinik Apollo adalah klinik spesialis penyakit kelamin yang dapat membantu Anda mengatasi penyakit menular seksual (PMS), organ reproduksi pria (andrologi), dan juga organ reproduksi wanita (ginekologi), serta keluhan lainnya seputar organ genital. Ditangani oleh dokter ahli serta tenaga medis yang berkompeten sehingga Anda tidak perlu merasa khawatir ataupun takut.
Menjaga setiap privasi pasien yang datang melakukan pemeriksaan atau perawatan diklinik kami adalah bentuk loyalitas yang klinik kami miliki untuk memberikan pelayanan terbaik. Kami hadir untuk Anda yang memiliki keluhan khusus pada organ genital, dan membutuhkan perawatan khusus sesuai dengan keluhan yang Anda alami.
Memiliki pertanyaan lainnya dan informasi lebih lanjut. Klik link konsultasi kami atau hubungi hotline kami
Disclaimer: Hasil dapat berbeda dari masing-masing individu.
KAMU SEDANG MEMBACA
klinik apollo
AksiBila anda menderita penyakit kulit dan kelamin, anda tidak perlu khawatir. Pelayanan kami memberikan jaminan penyembuhan terhadap kondisi anda sepenuhnya. Pasien penderita gonore tidak perlu cemas dan khawatir ketika berobat di Klinik Apollo, karena...