Cahaya boleh saja redup
Air pun boleh mengering
Semua punya haknya tersendiri
Tapi alam sudah menentukan hukumnya
Cahaya itu terang
Air itu basah
Begitu pun dengan kita
Kita manusia punya hak untuk hidup
Memilih jalan kehidupan kita masing-masing
Tapi alam punya hukum
Kita ada untuk hidup
Dan hidup untuk mati
Itulah hukum alam yang tak pernah terbantahkan
KAMU SEDANG MEMBACA
Ukiran Kata
PoetryYang suka puisi ato sanandika mampir sini Cuma hasil ketikan gaje kala gabut Dan mungkin sedikit alay Udahlah baca aja #sebuahkatatanparasa