Puisi 1 - Setapak Jalan

35 3 1
                                    

Setapak Jalan

Jalan mana? Dimana-mana kembali ke itu-itu saja

Tanpa peta, kau pinta carikan perapian cahaya

Setapak jalan ini hendak menuju kemana?

Bolak-balik titik temu tak kunjung jumpa

~

Daun lalu-lalang kadang berpusar dibawa angin menuju utara

Berhenti ia, pada pada sebuah meja persegi dengan sepasang kursi diantaranya

Tepat di barat laut tedapat derai-derai cemara

Aku sudah sampai atau tempat ini hanya untuk melepas lerai ku saja?

Buku UsangTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang