Prolog

1.7K 151 8
                                    

"Mau sampai kapan duduk disitu sih? Pegel nih megangin payung udah udah jangan nangis ayo pulang nanti sakit, mending move on." Kata laki laki dengan surai hitam dan seragam Tenjiku nya

"Move on move on liat lo sendiri udah move on belom?" Balas perempuan dengan surai (h/c) yang bermarga Haitani itu

"Gausah dibahas lagi. Cepet diri basah nih rambut gw nanti gw yang dimarahin ran."

"Lo pergi aja biar ga kena marah kak ran gausah nemenin gw nanti lo yang sakit."

"Lo ngusir gw?" Tanya pria itu

"Iya, gausah nemenin gw nanti lo sakit."

"Maaf ya, kalo aja gw bisa lindungin dia-"

"Gausah minta maaf, bukan salah lo. Izana meninggal karena dia yang mau lindungin kakucho sendiri atas kemauan dia sendiri, dah sana nanti demam."

Pria dengan surai hitam itu menunduk merasa bersalah, padahal ia tau seberapa pentingnya Izana untuk perempuan didepannya.

"Gausah merasa bersalah gitu kan bukan salah lo. Maaf ya ko gara gara disuruh kak ran lo jadi nemenin gw." Sambungnya lagi

"Gapapa kok, lagian mana mungkin gw ninggalin lo sendirian udah jam 9 banyak begal"

"Lo kan begal anj-"

"Udah diem lo cepet pulang nanti dimarahin nanges"

"Yaudah, gw pulang sendiri aja" Ucap perempuan itu sambil berdiri

"Gak gak gaada nanti gw makin dimarahin sama ran" Jawabnya sambil mencegat perempuan itu

Perempuan itu membuang nafas "Yaudah cepet ya"

"Iya iya"

__________

"Udah jam 10 lo baru pulang?"Kata pria dengan surai dikepang dua yang duduk disofa sambil menonton TV

Tidak ada balasan, perempuan itu berlari ke kamarnya tanpa membalas perkataan kakaknya itu.

"Udahlah, jangan dimarahin kasian dia" Ucap pria bersurai hitam yang tengah berdiri didepan pintu.

Pria bernama Ran itu menghela nafas sambil mengacak acak rambutnya

"Kakak juga jangan stress, gapapa kok bukan salah kakak" Ucap pria bersurai kuning dan biru itu

"Yaudah, gw balik dulu baik baik ya kalian kalo [Name] kenapa napa telpon gw aja" Kata pria bermarga Kokonoi itu lalu menutup pintu dan bergegas pergi

"[Name], makan dulu sedikit aja ya?"Ucap Pria bernama Rindou itu sedikit berteriak agar suaranya sampai ke kamar [Name]

"Gausah kak, [Name] udah makan kok" Balas perempuan yang tengah mengurung dirinya di kamar

Rindou tidak memberi balasan lagi ia tau adik perempuannya itu berbohong namun apa yang bisa dilakukannya? Adik perempuan satu satunya itu baru saja kehilangan kekasihnya.

Izana disini gwej buat jadi 16 tahun aja ya

___________

Matahari yang perlahan naik menyambut pagi, pagi yang indah untuk sebagian orang tapi tidak untuk gadis bermarga Haitani yang masih berada didalam kamarnya tidak kunjung memutuskan untuk sarapan walaupun, kedua kakaknya sudah berusaha membuatnya makan dari tadi malam

"[Name], sudah jam 7 loh ayo makan dulu habis itu boleh jajan deh"Ucap pria dengan rambut hitam panjangnya dengan warna kuning ditengahnya sambil mengetuk pintu kamar adiknya

"Gausah kak, aku ga lapar kok"Balas gadis yang berada didalam kamarnya itu

"[Name] bukan masalah lapar atau tidaknya nanti mag loh" Jawab Ran

831 [Kokonoi Hajime x Fem! reader]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang