" Kanaya!" Panggil kakek Kanaya"Apa?" Jawaban Kanaya cuek
" Ada yang ingin kakek sampaikan denganmu Kanaya."
" Yaudah bilang sekarang, Kanaya sibuk ada urusan. Kalo emang ada yang mau kakek katakan langsung ke intinya aja."ujar Kanaya dingin
"KANAYA!!"bentak kakek Kanaya
" Apa sih kek."
" Di mana sopan santun mu Kanaya."
" Ck, udah deh kek gak usah nanyain sopan santun." Sebal Kanaya
"Sudah-sudah, Kanaya sini dekat dengan nenek ada yang harus kamu dengan dari kakek."ucap nenek Kanaya
"Apa yang mau kakek bicarakan sama Kanaya?" Tanya Kanaya sekali lagi
" Kakek akan menjodohkan kamu dengan teman bisnis kakek."
" Oh, oke." Jawab Kanaya
Semua orang yang ada di ruang tamu terkejut mendengar jawaban Kanaya.
"Kamu gak ada acara nolak atau nge drama gima gutuh na?" Tanya nenek Kanaya
"Ck, ribet. Udah kan cuma mau bilang itu aja atau ada lagi?"tanya Kanaya
" Nanti malam mereka akan datang ke rumah kita jadi kamu jangan pulang larut malam apalagi sampai gak pulang." Ucap Kakek Kanaya Dengan tegas
"Yayaya terserah kalian aja."ucapnya lalu pergi dari rumah
***
"Regan kamu harus terima perjodohan ini!" Tegas Bisma ayah Regan" Anda menyuruh saya menerima perjodohan ini tanpa memperkenalkan orang nya kepada saya?"
" Pokoknya papa gak mau tau kamu akan tetap papa jodohkan dengan anak teman kakek kamu."
"Terserah anda, saya tidak perduli."
WIHH CERITA BARUU...
***
jangan lupa vote yaa sayang 😉ini cuma imajinasi aku aja jangan di sangkut pautkan sama dunia nyata yaa.
KAMU SEDANG MEMBACA
my husband's wheelchair
Novela Juvenillangsung baca aja!! *** Regan Matteo, putra tunggal keluarga Matteo, CEO Matteo grup dan pewaris semua kekayaan Matteo. Regan seorang yang dingin tak tersentuh bahkan keluarganya pun tidak ada yang bisa dekat dengan Rega semenjak bundanya meninggal...