❝ 𝐁𝐚𝐡𝐚𝐠𝐢𝐚𝐤𝐮, 𝐜𝐢𝐧𝐭𝐚𝐤𝐮, 𝐝𝐮𝐧𝐢𝐚𝐤𝐮, 𝐬𝐚𝐲𝐚𝐧𝐠𝐤𝐮. 𝐒𝐞𝐫𝐢𝐛𝐮 𝐭𝐚𝐡𝐮𝐧 𝐥𝐚𝐦𝐚𝐧𝐲𝐚 𝐚𝐤𝐮 𝐭𝐞𝐥𝐚𝐡 𝐦𝐞𝐧𝐚𝐧𝐭𝐢𝐦𝐮. ❞
⋆。 ゚☁︎。⋆。
Jika malam berpasangan dengan siang dan pagi berpasangan dengan petang, maka dirinya ber...
"Kamu suka sama aku?" Gadis itu bertanya dengan wajah penuh pertanyaan.
Laki-laki bersurai pirang yang pada ujung rambutnya berwarna biru itu mengangguk sekali dengan mata yang entah menatap kemana untuk menghindar dari tatapan sang gadis.
Gadis bersurai hitam sebahu itu menggeleng sembari terkekeh. Lalu berkata, "kayaknya aku cuman mimpi deh. Mana mungkin laki-laki kayak kamu tiba-tiba berdiri di depan aku sambil bilang 'aku suka kamu.'," ucapnya.
Laki-laki di depannya itu berdecih laku berjalan mendekat ke arahnya. Menarik satu lengannya berserta dengan wajahnya agar menghadap padanya sebelum dengan sengaja dua bibir mereka dipertemukan selama beberapa saat.
Gadis bersurai hitam itu terdiam membisu. Menatap wajah laki-laki di depannya dengan pipinya yang sedikit memerah akibat ulahnya.