Tatapanmu—
Mungkin tak begitu istimewa bagi mereka
Namun sorot mata tajam nan menenangkan itu bisa menjadi alasan ku bahagia
KAMU SEDANG MEMBACA
Kamu
PoetrySemua darimu memiliki arti untukku. Meski mereka tak tahu, aku tidak peduli hal itu. Karena bagiku, cukup kamu dan dirimu.
Tatapanmu
Tatapanmu—
Mungkin tak begitu istimewa bagi mereka
Namun sorot mata tajam nan menenangkan itu bisa menjadi alasan ku bahagia