kerinduan

30 0 0
                                    

Hari ini aku begitu merindukannya,
Putra Semata wayangku
Sedih rasanya,
Air mata seperti akan menetes tapi aku tahan saja..

Orang orang tidak tau apa yang ku sedihkan,
Cukup aku dan Tuhan saja yang tau
Mungkin anakku juga merindukan aku..
Ingin di peluk juga,seperti besarnya kerinduanku untuk memeluknya..

Ahh Rafa sabarlah,

Tentang RafaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang