Sore ini
Deras hujan mengutukku
Dengan petir yang bersiul seakan mengaminkanKepada sang hujan ....
Sampai kapan tangis pilu berubah jadi pelangi senja
Berapa lama lagi aku jadi perinduKepada sang petir
Sampai kapan aku akan selesai terisak
Berapa lama lagi jerit tangisku sirnaSadarku mengelitik
Aku akan jadi perindu cinta
Aku akan jadi pengelana cinta
Aku akan jadi mushafir cinta
