Dasar Jarak
Baru-baru ini aku bahagia
Dipertemukan dengan cinta lamaku, yang sempat hilang
Dia membuatku selalu tertawa karena tingkahnya
Membuatku kasmaran seperti baru pubertasTapi jarak begitu tega
Baru saja kami bercanda
Sebentar lagi kami berpisah, kedua kalinya
Bisakah aku sekuat sebelumnya?Hakimi saja jarak, jangan cinta kami
Buang saja jarak, jangan perasaan kami
Tolong, aku tidak mau
Jangan jauhkan kami, jangan.15 Mei 2016
H
