Seorang gadis kecil sedang bermain di taman , banyak sekali anak anak sebayanya ditaman , tetapi anak anak itu tak ada yang mau main ataupun berteman dengan gadis kecil itu
" mah kok gaada yang mau main sama aku yah " ucap gadis mungil itu sambil memegang bola plastik di tangannya
" enggak sayang , mereka cuma lagi main sama keluarganya " ucap mama ully
" tapi kenapa kok mereka juga gak mau berteman sama prilly " tanya gadis itu
Prilly , namanya adalah Aqista prilly anastasya . Prilly ini anak nya baik , sopan santun , penyayang , ibunya bernama ully julitanastasya dan ayahnya Rizaldiano tapi sayangnya ayah prilly sudah meninggal , prilly juga mempunyai seorang kakak yang sangat menyayanginya . Kakaknya aldo rizaldiano
" ...main sama kakak ajah yah " ucap aldo
" iya aku main sama kakak ajah yaa mah ." Ucap prilly
" iya sayang hati hati yah " ucap mama ully
" dahh mama " ucap prilly
" daah sayang ... " ucap mama ully
Prilly terlihat sangat senang saat bermain dengan kakaknya tiba tiba prilly terjatuh dan dari hidungnya keluar darah. Semua yang ada disana panik seketika
" prilly!!! " teriak mama
" yaampun kamu kenapa bie ?? " ucap aldo
Tanpa buang waktu prilly langsung dibawa kerumah sakit, mama ully sangat khawatir , sesampainya dirumah sakit prilly langsung dibawa menuju bangsal dan keruang ICU
" sayang kamu harus baik baik ajah yah " ucap mama ully
" mama jangan khawatir aku yakin bie takan kenapa napa " ucap aldo
" tapi mama takut adik kamu kenapa napa " ucap mama ully
" mama gausah khawatir, bie kuat kok mah, aku tau itu! " ucap aldo
Dokter pun keluar dari ruangan ICU ...
" dok gimana keadaan anak saya dok ?" Tanya mama ully
" bisa berbicara di ruangan saya saja? " Tanya Dokter
" baiklah dok " ucap mama ully
Diruangan dokter...
"Gimana keadaan anak saya dok?? " tanya mama ully
" setelah diperiksa dilaboratorium didalam tubuh pasien terdapat virus aneh " ucap dokter
" virus aneh apa dok?? " tanya mama ully
" saya juga belum tau pasti virus apa itu, dan belum Tau berbahaya atau tidak " ucap dokter
" lalu bagaimana cara menghilangkan virus itu?? " tanya mama ully
" saya juga belum tau bagaimana, tapi akan saya usahakan, ibu tak usah khawatir
" lalu apa anak saya akan seperti ini terus dok?? " tanya mama ully
" usahakan pasien cek up seminggu sekali kerumah sakit untuk mengetahui apa virus itu menyebar atau tidak " ucap dokter
" iya Dok saya akan usahakan itu" ucap mama ully
" kalau gitu saya permisi dok " ucap mama ully
" Iya silahkan" ucap mama ully
Diluar ruangan dokter...
KAMU SEDANG MEMBACA
Surat Untukmu
FanfictionSurat yang kutulis ini spesial untukmu seseorang Yang kucintai -prilly Aku akan selalu mencintaimu walaupun kau Tak bersamaku, tapi cintamu tetap Ada di hatiku -ali