Pantaskah Aku?

2 0 0
                                    

Masih pantaskah aku disebut manusia?

Saat aku menelantarkan keluargaku sedemikian rupa.

Masih pantaskah aku disebut sebagai seorang kakak?

Saat makian dan umpatan dari seorang adik mendarat bagai peluru tajam di rongga dada

Lalu , apa salahku?

Hingga kalian berkata aku tak  lagi layak?

Diorama ElevansiaWhere stories live. Discover now