Ketika kamu mulai menghilang dari kehidupan ku, aku hampa.
Tidak ada lagi sosok kamu
Tidak ada lagi hati yang berbungaIni lebih menyakitkan dari remedial ulangan
Ini sungguh amat sangat menyakitkanAku yang hanya bisa mencintaimu secara diam tidak bisa berbuat apa-apa
Kamu pergi sebagai sahabat dan sebagai orang yang aku cinta.
Bagai jatuh tertimpa tangga pulaMungkin kamu bahagia bersamanya
Mungkin kamu nyaman bersamanya
Tak apa hatiku patah
Asal kamu bahagia