Genre
- General : cerita umum, seperti cerita kehidupan sehari-hari.
- Romance : yang berkisah tentang perjalanan cinta si tokoh.
- Humor : berisi cerita lucu dan kuat dengan unsur humor.
- Drama : berkisah tentang kehidupan yang penuh drama.
- Poetry : fanfic yang berisi puisi.
- Adventure : bercerita tentang petualangan.
- Mystery : fanfic yang penuh misteri, seperti cerita detektif.
- Horror : menceritakan hal-hal yang seram, menakutkan.
- Parody : fanfic plesetan.
- Angst : cerita sedih, menceritakan tentang kesedihan dan siksaan secara emosional.
- Supernatural : bercerita tentang dunia supernatural, dunia gaib, dunia mistis.
- Suspense : fanfic yang ceritanya menegangkan.
- Sci-Fi : bercerita tentang dunia yang sudah maju science dan teknologinya, biasanya mengambil setting di masa depan.
- Fantasy : berisi hal-hal yang hanya ada di khayalan, seperti nenek sihir, monster, naga, dewa, dll.
- Spiritual : fanfic yang mengangkat huubungan antara si tokoh dengan Tuhan.
- Tragedy : bercerita tentang tragedi yang menimpa si tokoh utama.
- Western : fanfic yang bertema 'west', mungkin dengan koboi dan kuda di dalamnya.
- Crime : bercerita tentang pelaku kriminal si tokoh.
- Family : bercerita tentang kehidupan si tokoh dan keluarganya.
- Hurt / Comfort : fanfic yang sedih.
- Friendship : bercerita tentang kehidupan si tokoh dengan teman-temannya, persahabatan si tokoh, dll.
- Action : biasanya menceritakan aksi sang tokoh melawan sesuatu, menghadapi sesuatu atau menjawab sebuah tantangan.
- Yaoi : istilah lain untuk Slash. Yaoi dipergunakan untuk fic yang berkecenderungan melukis adegan seks eksplisit maupun implisit, sedang jika fic-nya lebih berkecenderungan untuk melukiskan roman antar tokoh, disebut shounen-ai.
- Yuri : istilah untuk Slash antar wanita. Sama dengan yaoi, yang berkecenderungan untuk roman disebut shojo-ai.
- Genderswitch : pertukaran jenis kelamin.
- Alternate Universe (AU) : merujuk kepada sebuah cerita di dalam dunia yang berbeda dari universe canon-nya. Kadang-kadang disebut juga alternatif paralel realitas atau kenyataan.
- Universe Alteration (UA) : merujuk pada cerita dalam setting canon universe, tapi dengan "perubahan" di dalamnya, yang disesuaikan dengan ide cerita dari author.- BDSM : singkatan dari Bondage & Discipline (BD), Dominance & Submission (DS), Sadism & Masochism (SM). Merupakan kegiatan alternatif seksual yang melibatkan suatu permainan peran dengan terdiri dari bondage, disiplin (discipline), dominasi dan submisi (dominance and submission), sadomasokhisme, serta berbagai peran lain yang sesuai.
- Gore : fanfic yang penuh dengan darah, pembunuhan, dan hal-hal lain semacamnya.
- Pedofilia (pedophil) : pencabulan terhadap anak di bawah umur.
- Beastility : berisi tentang hubungan seksual antara manusia dan binatang.Untuk event ini, peserta tidak diperbolehkan meminta/membuat BDSM, gore, pedofilia, dan beastility.
Rating
- K = Kids; cocok untuk semua umur, dibuat untuk pembaca umur 5 tahun ke atas. Isinya harus bebas dari semua bahasa kasar, kekerasan maupun tema dewasa.
- K+ = Kids+; cocok untuk anak yang lebih dewasa dibandingkan dengan rating K, yaitu sekitar 9 tahun ke atas, dengan sedikit aksi kekerasan tanpa luka serius. Bisa berisi bahasa kasar yang tidak terlalu parah, namun tidak boleh membahas tema dewasa.
- T = Teens; Berisi konten yang tidak cocok untuk anak-anak. Cocok untuk remaja berusia 13 tahun ke atas, dengan sedikit kekerasan, sedikit bahasa kasar, dan sedikit bahasan tema dewasa.
- M = Mature; berisi konten yang cocok untuk remaja dewasa. Tidak cocok untuk anak-anak ataupun remaja yang berumur di bawah 16 tahun. Berisi tema dewasa yang ditampilkan secara kuat tapi tidak eksplisit, hal-hal yang berhubungan dengan kekerasan, dan bahasa kasar.
- MA = Mature Adult; berisi konten yang hanya cocok untuk dewasa saja. Bisa berisi bahasa kasar dan kekerasan yang eksplisit, ataupun tema dewasa yang ditampilkan secara eksplisit.Untuk event ini, peserta tidak diperbolehkan meminta/membuat fanfic dengan rating MA.
Length
- Drabble : terdiri dari 100 kata.
- Drabblet : terdiri dari 101 – 300 kata
- Ficlet : lebih panjang dari Drabble, tapi masih sangat pendek. 301 – 1.000 kata.
- Vignette : lebih panjang dari Ficlet, 1.001 – 3.000 kata.
- One Shot : lebih dari 3.000 kataUntuk event ini, peserta masih diperbolehkan meminta/membuat one shot (vignette) minimal 2.000 kata.
- Chaptered fic : fic dengan beberapa chapter/bab.
Untuk event ini, peserta tidak diperbolehkan meminta/membuat chaptered fic.
YOU ARE READING
Peraturan Event Joyarisclomnia Secret Santa Event 2017
General FictionTata Cara Pendaftaran, Tata Aturan Pelaksanaan Event dan Daftar Istilah