KRINNNGKRINNNNG!!
Bel sekolah pun telah berbunyi menandakan seluruh murid murid boleh pulang.
Keyla keluar dari ruangan tersebut bersama 2 temannya yang mungkin sudah dianggapnya sebagai sahabatnya sendiri.
"Key lu dijemputkan? " tanya Dinda
"iya din gue dijemput sama nyokap" jawab keyla dengan senyumnya
"oh okedeh gua pulang duluan ya bareng Rara" ucap Dinda
"iya hati-hati yak" ucap keyla dengan tersenyum kepada keduanya
"sip,Gua pergi dulu bye" ucap dinda."lo juga hati-hati key" ucap rara yang bergegas meninggalkan keyla dan pergi bersama dinda.
Keyla yang sedari tadi berdiri untuk menunggu orang tuanya itupun terkaget melihat pria yang sudah ada didepannya.
"hai...gue anter pulang yaa" ajak pria tersebut tersenyum kepada keyla.
"Maaf siapa ya? "tanya keyla, "gue dilarang sama nyokap bokap kalo di antar pulang sama orang yang gue gakenal" ucap keyla dengan kebingungan.
"yaudah kenalan dulu makanya" ucap peria tersebut. "nama gue Ilham kaka osis yang tadi masuk ruangan lo" ucap Ilham tersenyum lebar dan mengulurkan tangan nya yang membuat keyla meleleh karna lesung di kedua pipi Ilham.
"Ohh. Maaf kak saya lupa hehe" ucap keyla dengan senyum malu-malu. "saya keyla kak" dengan menjawab jabat tangan Ilham.
"Oh gak papa santai aja key" ucap Ilham. "jadi gua anter pulang? " tanya Ilham yang kembali membuat keyla bingun.
"Sorry kak saya udah minta jemput mama" jawab keyla sopan yang merasa tidak enak karna menolak ajakan Ilham untuk mengantarnya pulang.
"yaudah besok-besok gua yang anter pulang ya? " ucap ilham yang kecewa dan kembali tersenyum dan melontarkan pertanyaan nya kembali.
"ummm, liat aja deh nanti kak" ucap keyla yang memikirkan tawaran Ilham tersebut.
"yaudah gua pulang dulu ya" pamit Ilham terhadap keyla dengan tersenyum dan pergi meninggalkan keyla.
Tidak sampai 15 menit setelah Ilham meninggalkannya mama nya datang dan keyla bergegas membuka pintu mobil dan pulang.
Skip
********
Setelah sampai rumah keyla pergi kekamar nya dan berbaring sejenak untuk menghilangkan kepenatan nya karna Mos tadi dan menunggu mama nya sekitar 18 menit.
Keyla beranjak dari kasurnya dan mengganti pakaiannya.
Tidak lama ia memikirkan kembali bagaimana ketampanan wajah peria tersebut karna menurutnya peria itu "Sempurna" dari segi fisik. Siapa lagi kalau bukan Rayen Adiwijaya.
Keyla penasaran dengan sosok Rayen. Apakah sosok Rayen didalamnya baik? Ia terus memikirkan sikap / perilaku Rayen dan semua pikiran penasaran nya itu buyar hilang begitu saja karna mama nya memanggil untuk makan siang.
"Keyy!! Makan siang dulu nak" teriak mama keyla dari lantai 1 dan memerintahkan keyla agar segera turun kebawah.
"Iii...ii..iya mah bentaaaar" ucap keyla
Sudah sampai dimeja makan dan tersedia banyak makanan sdiatasnya keyla pun masih melamun karna pikirannya terus saja tentang rayen. Bagaimana sosok rayen? Apakah dia begini apakah dia begitu dia terus saja bertanya. Karna pikiran itu belum lenyap sama sekali.
"ehh makan melamu terus" ucap mama keyla
"ah iya mah" ucap keyla tersentak kaget.
"hayoo mikirin siapa? " goda mama keyla dengan senyum nya.
KAMU SEDANG MEMBACA
Flawless in my luv story
Teen FictionKeyla Darapuspita. Ya kata sempurna memang pas di dirinya, banyak sekali yang menyukainya . . Dan tak kalah sempurnanya juga sosok lelaki yang bernama Rayen Adiwijaya......sosok yang sempurna Ya sempurna cocok untuk kedua nya. Namun, yang bisa di...