PROLOG

434 11 0
                                    

Tahun 284 kalender Regal enam pahlawan berhasil menyegel raja iblis yang telah menyebabkan kekacauan di seluruh Benua Regal. Keenam pahlawan itu memiliki familiar terkuat diantara semuanya dapat dikatakan familiar dari keenam pahlawan merupakan puncak dari semua familiar yang ada, bukan hanya famliar-nya saja yang mempunyai kekuatan yang besar, para pahlawan itu sendiri memiliki kemampuan yang hebat dalam berbagai hal seperti berpedang, penyembuh, dll.

Keenam pahlawan itu dipimpin oleh seorang pahlawan terkuat dan memilki familiar seekor slime, kelima pahlawan lainnya memiliki familiar seperti Griphon, Naga, Pegasus, Phoenix, dan Fenrir mereka semua telah mencapai tingkat tertinggi dari semua familiar dan manusia.

Setelah menyegel raja iblis ketujuh pahlawan menghilang dari Benua Regal dan karena suatu alasan pemimpin dari keenam pahlawan itu tidak dianggap oleh dunia, karena mereka merasa bahwa familiar slime merupakan yang terlemah sehingga ia di hapuskan dari sejarah dan hanya segelintir orang saja yang tahu tentang kebenannya.

Regal WorldTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang