"Assalamu'alaikum?"Pesan yang dikirim oleh seorang yang berseragam loreng yang bernama Sandi wijaya tapi orang itu tidak ku kenal.
"Walaikumsalam,ada apa ya?"tanya ku
"Kamu cewek yang mendaftar karate di raider kan??"
Lah kok dia tau ya??batin ku.
"Iya,kok abang tau?"
"Saya lihat kamu waktu daftar.soalnya saya waktu itu latihan di aula raider"
"Hm,,berarti latihan karate diraider ya"
"Hehehe..iya dek saya tentara raider emang"
"Oh gitu ya"
"Oh iya dek,kapan jadwal latihan kamu??"
"Hari selasa,kamis,dengan sabtu bang"
"Kalau datang ke raider kabarin ya dek"
Ngak penting amet sih ngabarin dia kalau aku kesana,tapi ya udah deh.
"Sip bang"Jawab ku singkat saja
"Ok"Cuma ku read saja soalnya ngak penting.
~~~
Aduhh..aku kesiangan lagi,mati aku bakal kena hukuman lagi ini.Teriakkan ku yang membuat mbak ratna terbangun karena mbak ratna yang bermalam dirumah ku.
Langsung saja aku mandi dan tak karuan lagi aku mengambil pakaian sekolah ku karena sudah kesiangan.
"Woyy..mau kemana kamu"Teriak mbak ratna sambil menertawakan ku
"Mau kesekolah lah mbak udah kesiangan aku ini"jawab ku terburu-buru.
"Gila,ini kan hari minggu pea hahhaha"
"WHAT??minggu?aku kira ini senin aduhh udah buru2 pakaian segala lagi"jawab ku sambil melempar tas ku ke tempat tidur.
"Hahaha pasti kamu mau buru2 hari senin biar besoknya itu latihan dan bisa digodain sama provos itu kan"
"Ihhh apa sih lagian aku ngak suka sama si om provos itu"
"Terus kamu sukanya sama siapa dek"tanyanya sambil mencubit pipi ku
"Ngak suka sama siapa2" blekk😋
"Helle,nanti kalau udah latihan diraider pasti banyak yang kamu suka disana"
"Aku ngak kaya mbak yang sukanya ngelirik cowok mulu padahal kan mbak udah ada pacar"jawab ku sambil tertawa
"Nanti kalau diraider jangan bahas-bahas pacar aku ya dek"
Hmm..dasaar ya mbak ku satu ini padahalkan pacarnya lagi pendidikan karbol di magelang.
"Iya iya mbak ku"
"Hehehe gitu dong dek"
****
Hari ini adalah hari dimana pembagi rapor disekolah ku yang sebentar lagi berarti kelas XI akan naik ke kelas XII.ya hari yang ditunggu-tunggu oleh siswa karena sebentar lagi libur panjang atau long weekend,libur selama 14 hari menurut ku liburan yang cukup lama tapi ntah aku mau liburan kemana kali ini soalnya ayah dan ibu ku kerja dan pekerjaan mereka tak bisa ia tinggalnya cuma demi aku.
Mungkin kali ini liburan ku kurang menyenangkan bila aku hanya berlibur sendiri tanpa ayah dan ibu ku.kalau aku mengajak mbak ratna pasti dia tidak bisa juga dikarena kan jadwal kuliahnya.ahh,,sudahlah aku liburan sendirian saja.
Saat pengambilan rapor aku hanya memikirkan kemana ya liburan ku kali ini tanpa memikir kan hasil nilai dirapor ku bagaimana,apakah bagus atau jelek.Tapi ternyata saat ibu ku telah mengambilkan aku rapor nilai ku diatas rata-rata dan aku mendapatkan peringkat ke-3 padahal biasanya aku hanya mendapatkan peringkat ke-5 saja.
"Put,kamu peringkat keberapa?"tanya salah seorang teman ku yang bernama novita
"Nih dapat peringkat ke-3 nov.kalau kamu?"tanya ku
"Aku peringkat ke 7 put.oh iya put kamu mau liburan kemana nih?
"Ngak tau nih nov soalnya ayah dan ibu ku ngak bisa ninggalin kerjaannya"Sambil ku manyunkan bibir ku karena kecewa
"Atau kamu ikut liburan sama aku aja soalnya aku sendirian liburannya ke Malang"
"Wah boleh juga tuh kalau ke Malang"
"Kalau kamu mau ikut beritahu aku ya atau nelfon aku,ok"
"Ok nov.Aku duluan ya"
"Sip"
KAMU SEDANG MEMBACA
me and my army
Short StoryAku kira ini hanya agan"atau keinginan ku untuk mendapatkan seorang abdi negara,namun ternyata ini mimpi ku dulu yang telah jadi nyata. Cinta memang tak dapat disangka.ya,tentu saja tak pernah disangka datang kapan dan dari mana cinta.