PROSES PROSES ASSOSIATIF

276 8 0
                                    

Proses proses assosiatif:
1. Kerja sama (cooperation)
     Kerja sama merupakan suatu usaha bersama individu dengan individu atau kelompok kelompok untuk mencapai satu atau beberapa tujuan.

Teori teori sosiologi membedakan kerja sama atas beberapa bentuk:
1. Kerja sama spontan, (tanpa direncanakan)
2. Kerja sama langsung, (atas perintah atasan
3. Kerja sama kontrak, (atas dasar tujuan tertentu)
4. Kerja sama tradisional (bagian atau unsur dari sistem sosial).

Kerja sama juga dapat terwujud dalam beberapa bentuk, seperti:
A. Kerukunan,
B. Bargaining (pelaksanaan perjanjian pertukaran barang)
C. Ko-optasi (penerimaan unsur baru adanya kepemimpinan baru.
D. Koalisi (dua kelompok/lebih yang mempunyai tujuan sama)
E. Joint vebture, (kerja sama yang menguasai proyek tertentu).

2. Akomodasi (accomodation)
    Diartikan sebagai suatu keadaan di mana terjadi keseimbangan dalam interaksi antara individu atau kelompok manusia berkaitan dengan norma sosial dan nilai sosial yang berlaku dalam masyarakat.

Akomodasi dapat berwujud dalam beberapa bentuk (soekanto) diantaranya:
A. Coercion, (adanya paksaan)
B. Compromise, (pihak yang berinteraksi saling mengurangi tuntutannya sehingga tercapai penyelesaian terhadap perselisihan yang ada)
C. Abritration, (memerlukan adanya pihak ketiga untuk menyelesaikan pertentangan)
D. Mediation, (pihak ketiga membantu menyelesaikan masalah)
E. Conciliation, (mempertemukan keinginan dari pihak yang bertikai untuk mengadakan asimilasi)
F. Toleration, (tidak terdapat tujuan bersama secara formal)
G. Stalemate, (pihak yang bertikai sampai pada kekuatan seimbang)

3. Asimilasi
     Asimilasi merupakan suatu proses di mana pihak-pihak yang berinteraksi mengidentifikasikan dirinya dengan kepentingan serta tujuan kelompok.

Faktor yang mempermudah terjadinya asimilasi: toleransi di abtara kelompok yang ada, adanya kesempatan yang seimbang di bidang ekonomi, adanya sifat menghargai o

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Apr 25, 2018 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

PENGANTAR SOSIOLOGITempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang