A. Pengertian pendapatan
nasional (the national
income)1. Pendekatan pendapatan
-----》Berdasarkan pendapatan nasional yang diterima.
Rumus : N1 = T1 + W+ I+RAtau
N1= Laba + Upah + Bunga + Sewa
2. Pendekatan pengeluaran
-----》Berdasarkan jumlah pengeluaran masyarakat dan negara dalam jangka waktu satu tahun.
Rumus : Y=C+S+G+(X-M)Atau
Y=Konsumsi + Tabungan + Pengeluaran pemerintah + (Ekspor - Impor)
3. Pendekatan Produksi
a. Berdasarkan perhitungan nilai akhir (final goods and services)
-----》Jumlah hasil produksi diberbagai sektor ekonomi yang dihitung berdasarkan nilai akhir dalam kurun waktu satu tahun.Sektor Ekonomi seperti : bidang agraris, bidang industri, bidang perdagangan, bidang jasa, dan lain-lain.
b. Berdasarkan perhitungan Nilai Tambah (vawe added)
-----》Jumlah nilai tambah dari berbagai sektor ekonomi yang dihasilkan masyarakat, yang dihitung dalam kurun waktu satu tahun.B. Perhitungan Pendapatan
Nasional.1. GDP (Gross Domestic Product)
atau PDB (Produksi Domestik
Bruto).
-----》Jumlah nilai akhir diberbagai sektor ekonomi yang diahasilkan WNA dan warga negara bersangkutan daram kurun waktu satu tahun.2. GNP (Gross National Product)
-----》Jumlah nilai akhir diberbagai sektor ekonomi yang dihasilkan warga negara bersangkutan dalam kurun waktu satu tahun.Rumus :
GNP = GDP - / + Pendapatan
Faktor Produksi Neto Luar
Negeri (PFPPNLN)
PFPNLN = Jumlah produksi WNI didalam negeri - jumalah. produksi didalam negriJika :
1. Jumlah produk WNI diluar negri lebih besar dari jumlah produksi WNA didalam negri, maka :
GNP = GDP + PFPNLN2. Jumlah produksi WNI diluar negeri lebih kecil dari jumlah produksi WNA didalam negri,
maka :
GNP = GDP - PFPNLN3. NNP (Net National Product)
Rumus:
NNP = GNP - (Penyusutan +
Penggantian barang
modal)4. NNI (Net National Income)
Rumus :
NNI = NNP - Pajak tidak langsung
(indirex tax)Pajak tidak langsung, seperti :
a. PPn (Pajak penjualan)
b. PPN (Pajak Petambahan Nilai)
c. PPnBM (Pajak Penjualan
Barang Mewah)
d. Bea cukai.5. PI (Personal Income) atau
Pajak Perorangan
Rumus :PI = NNI + Pembayaran transfer
pemerintah (Transfer
Payment) - (Laba ditahan
(undistribution) + Jaminan
Sosial (social guarnited)6. DI (Disposible Income) atau
Pendapatan yang siap
DibelanjakanRumus :
DI = PI - Pajak Langsung (Direct
Tax)Atau
DI = C (Konsumsi masyarakat) +
S (Tabungan Masyarakat)C = DI - S
S = DI - C***
Semoga dapat membantu belajar kalian, materi ini aku dapat dari penjelasan bpk. Drs. Yudi Cahyadi, yang tak lain guru Ekonomi disekolah ku. Part depan aku akan kasih contoh latihan soalnya😊
Sabtu, 05 Mei 2018
KAMU SEDANG MEMBACA
Ekonomi
Non-FictionBerisi materi pelajaran Ekonomi kelas XI semester 1 dan 2, kurikulum 2013. Materinya aku dapat dari pembelajaran disekolah, dan beberapa dari buku modul, semoga dapat membantu. Terimakasih pada Bpk. Drs, Yudi Cahyadi yang selalu menjelas dengan deta...