Hai kamu sini aku jelaskan tentang cinta
Cinta itu tidak di tulis dengan aksara
Tidak di ucap dengan lisan
Cinta itu sikap!
Apakah kamu berani tumbuh bersama dengannya kelak
![](https://img.wattpad.com/cover/152065107-288-k29788.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Metamorfosa Sebuah Rasa
PoesieKumpulan puisi yang menceritakan arti dari sebuah kehidupan. Aku tidak pandai menulis , namun aku mengungkap rasa
11| penjelasan
Hai kamu sini aku jelaskan tentang cinta
Cinta itu tidak di tulis dengan aksara
Tidak di ucap dengan lisan
Cinta itu sikap!
Apakah kamu berani tumbuh bersama dengannya kelak