Aku tak ambil pusing sebenarnya jika ia tak ingin mandi tapi mengingat aku dan dia akan tidur bersama.
Ya tidur bersama. Hanya tidur.
Karena aku tak yakin akan melakukannya malam ini.
Maka aku paksa ia untuk mandi dengan aku yang akan keluar dari kamar.
Dia malu katanya jika ada aku.
"Nanti kalau aku udah selesai mandi aku panggil kakak ya" katanya sebelum aku keluar.
Aku mengernyitkan dahi "Iya, jangan lama-lama mandinya nanti masuk angin"
Untuk apa dia memanggilku setelah mandi??? Dia err...takkan aneh-aneh kan??
Seperti naked dihadapanku secara tiba-tiba?
KAMU SEDANG MEMBACA
Shy Shy Shy🌠seungmin kim✔
Historia Cortarasakan sensasi malam pertamamu dengan suami yang shy shy shy. ©poppohaseyo, 9 - 11 august 2018 #1 Seungmin Kim