Bel pulang sudah berbunyi lima menit yang lalu, tapi Kanna masih harus mengerjakan tugas yang harus di selesaikan hari ini juga, kenapa?.
Flash back
Bel sudau berbunyi, menandakan semua masuk ke dalam kelas karena istirahat telah usai, kanna dan ai kini sedang menuju kelasnya.
"Ai aku ke toilet dulu yaa" Ucap Kanna tersenyum.
"Alasan kamu aja, kamu mau boloskan?" Tanya Ai, Kanna hanya tersenyum kikuk sambil menggaruk tengkuknya yang tidak gatal.
"I-iya sih, Tapi jangan bilang Aniiki yaa, Pliss" ucap Kanna memohon.
Ai mengangguk "Yaudah sana nanti aku bilang ke Sensei (Guru) kalau kamu sakit dan ada di uks, pokoknya kamu jangan bolos sampe pulang, kalo kamu di hukum bukan salah aku" Ucap Ai panjang lebar.
Kanna hanya mengangguk lalu pergi dari pandangan Ai.
Flash back off
Itu sebab nya kenapa Kanna harus mengerjakan tugas dan harus di kumpulkan hari itu juga. Karena dia bolos sampai pulang, dan sedangkan tasnya ada di dalam kelas.
"Ai kamu duluan aja" Ucap Kanna tanpa menoleh ke arah Ai.
"Yaudah, jangan kabur yaa" ucap Ai lalu pergi meninggalkan Kanna sendirian di kelas.
Tap
Tap
TapTerdengar langkah kaki menuju kelas Kanna, tapi Kanna tidak menyadari, karena terlalu fokus terhadap tugasnya.
Pintu terbuka memperlihatkan seseorang dengan surai biru, siapa lagi kalau bukan Soraru?.
"Kanna, apa yang sedang kau lakukan? Aku mau mengunci kelas mu? Apa kau mau ku kunci juga?" Tanya Soraru dari pintu.
'Kunci aku di dalam hati mu aja' batin Kanna "Tidak, tunggu sebentar, aku akan keluar kelas" ucap Kanna.
"Kau sedang mengerjakan apa?" Tanya Soraru yang menghampiri Kanna karena penasaran.
"Tugas Matematika, dan harus di kumpulkan hari ini juga" ucap Kanna tanpa mengalihkan pandangan nya.
Soraru sudah ada di samping kanna "Yang mana coba lihat" ucap Soraru tepat di samping kanna.
"Yang in--" ucapan Kanna terhenti saat menoleh ke arah Soraru, ia hampir berhenti bernafas karena jaraknya dan soraru sangatlah dekat.
"Ano, Soraru nii, bisa sedikit menjauh?" Ucap Kanna.
"Ahh maaf" Ucap Soraru lalu duduk di hadapan Kanna.
"Coba lihat"
"Ini" ucap Kanna memberikan bukunya dan pensil ke Soraru.
Soraru langsung menjelaskan ke pada Lanna, tapi tidak di dengar oleh kanna, karena Kanna kelelahan, ia tertidur saat Soraru menjelaskan tentang tugas yang rumit untuknya.
Menyadari Kanna tidur, Soraru tersenyum tipis, dia dengan senang hati mengerjakan semua tugas yang belum Kanna selesai kan.
Sore sudah menghilang di gantikan oleh malam, Soraru membangunkan Kanna yang masih tertidur lelap dihapanya.
"Kanna, bangun sudah malam, pulang yuk" ucap Soraru pelan, takut mengejutkan Kanna.
Kanna sedikit terkejut, dia mengerjapkan matanya beberapa kali sampai kesadarannya terpenuhi, dia baru sadar, bahwa dirinya tidur di hadapan Soraru.
"Maaf, tadi aku ke tiduran" ucap Kanna, lalu kembali mengerjakan tugasnya "Kok? Sudah selesai?" Tanya Kanna bingung.
"Aku yang mengerjakanya, cepat keluar kelas aku ingin mengunci kelas" ucap Soraru lalu bangkit dari duduknya dan pergi keluar kelas di ikut Kanna.
*******
Kini mereka berdua sudah sampai di depan rumah Kanna. Setelah mereka mengunci semua kelas, dan mengumpulkan tugas Kanna ke ruang guru, Soraru memutuskan untuk mengantarkan Kanna pulang karena sudah malam.
"Terima kasih Soraru Nii sudah mengantarkan ku pulang" ucap Kanna sedikit membungkuk kan badannya.
"Tidak apa, kalau begitu aku pulang dulu yaa, sampai jumpa" Ucap Soraru lalu pergi menjauh dari rumah Kanna.
Kanna segera masuk ke dalam rumah nya. Eve yang mendengar adiknya sudah pulang merasa lega "Kanna kamu dari mana aja? Tadi pulang sama siapa? Kamu di apa apain sama orang? Kok kamu ga angkat telepon Aniiki? Kamu sakit yaa?" Tanya Eve bertubi-tubi.
Kanna yang mendengar pertanya Eve sedikit heran dengan Aniikinya "Aku baik-baik saja, yang tadi mengantarkan ku pulang Soraru Nii, ponsel ku batrainya habis, aku tidak sakit" jawab kanna dengan santai.
"Aku lelah Nii, aku langsung ke kamar yaa" ucap Kanna lalu pergi ke kamarnya.
*****
Pagi sudah terlihat, Karena hari ini hari libur, Kanna memutuskan untuk tidak pergi kemana-mana, walaupun Eve sudah mengajaknya pergi jalan-jalan, itu semua di tolak olah Kanna karena dia hanya ingin di rumah, tepatnya di kamarnya.
Tok
Tok
TokPintu rumah Kanna berbunyi, Eve yang mendengar pintu rumahnya ada yang mengetuk, langsung berdiri dan berjalan mendekati pintu, dia membuka pintunya, ternyata yang datang adalah Soraru, Sou, dan Mafu.
"Kalian ngapain kesini?" Tanya Eve.
"Ingin bermain Game" Ucap mafu tersenyum.
"Ohhh seperti itu" Ucap Eve, Eve segera memberi jalan ketiga teman nya untuk masuk kedalam rumahnya.
"Permisi" ucap mereka bertiga.
"Duduk aja dulu, aku ambil Ps, sama stiknya dulu di atas" ucap Eve lalu pergi kekamarnya yaitu di samping kamar Kanna.
Setelah mengambil barang tersebut, Eve segera turun kebawah.
Mereka bertiga segera bermain dengan sangat brisik, Kanna yang sudah kesal segera turun kebawah, dia lupa hanya mengenakan celana pendek dan Baju pendek di atas pusar.
Kanna turun dari kamar nya dengan kesal "Eve nii, Berisik tau ga? Aku juga lagi bermain game!! Jangan berisik!!" Ucap Kanna dengan kesal.
Eve, Soraru, dan Sou segera menoleh ke arah kanna, kanna baru menyadari bahwa ia hanya mengenakan baju saat tidak ada tamu di rumahnya, seketika wajah kanna memerah dan Juga mereka bertiga "HUAAA EVE NII!! KENAPA KAU TIDAK BILANG KALAU ADA TAMU DI RUMAH!!!!" Pekik Kanna lalu pergi menuju kamarnya lagi karena malu dengan baju yang ia kenakan sekarang.
KAMU SEDANG MEMBACA
Prince School
Fanfiction'Pangeran Sekolah' Itulah sebutan bagi 4 Makhluk hidup yang terkenal di Sekolah Yume Gakuen. Mereka adalah Eve, Sou, Soraru, Mafu-mafu. Nagisa Kanna Adalah adik Eve, Dan Sagiri Ai adalah adik dari mafu. Mereka berdua sudah berteman sejak. Bagaiman...