6. To My Love

30 9 1
                                    


~~~~BAYU ANGGARA SAPUTRA~~~~

"AKU MENINGGALKAN MU BUKAN KARENA AKU TIDAK BAHAGIA BERSAMA MU, TAPI AKU MENINGGALKAN MU KARENA AKU TIDAK MAU MENYAKITI PERASAAN MU LEBIH DALAM LAGI"

___

___

___

___

___

___

___

Bayu duduk termenung di dalam kamarnya sambil memegang sebuah album foto, bayu menatap foto itu satu persatu.


Bayu menatap salah satu foto di album itu,di foto itu ada seorang gadis kecil yang sedang berdiri dan memeluk boneka beruang kecil berwarna putih dan seorang anak lelaki yang sedang berdiri dan memegang bola.

tanpa sadar bayu menarik sudut bibirnya ke atas membentuk senyuman yang indah di bibirnya itu, bayu mengingat kenangannya bersama gadis itu lagi

"Aku benar benar merindukan mu Aura"

Bayu menatap foto itu sangat dalam, hingga mata bayu mulai berkaca kaca dan tanpa sadar bayu mulai menetaskan air matanya, bayu memeluk erat album foto itu.

Yah....foto yang sedang bayu lihat adalah fotonya bersama dengan Aura


Aura adalah cinta pertama bayu, bagi bayu aura sangat berarti dalam hidupnya karena aura adalah teman masa kecilnya dan juga cinta pertamanya.

  Aura dan bayu mulai berteman saat umur 7 tahun,Aura dan bayu tetangga sehingga aura dan bayu sering menghabiskan masa masa kecil dan remaja mereka bersama.

namun setelah kejadian 2 tahun lalu mereka sudah tidak pernah bersama lagi aura seakan akan menghilang di kehidupan bayu, saat itu bayu sangat sedih karna aura benar benar meninggalkannya, yah memang sebenarnya bayu menyuruh aura untuk meninggalkannya namun dihati kecil bayu mengatakan

"Jangan tinggalkan aku aura"


Tok....Tok...Tok...

Suara ketukan pintu itu membuat bayu beranjak dari duduknya dan segera menyembunyikan album foto itu dibawah kasurnya,  bayu bergegas menhgapus air matanya dan membuka pintu kamarnya itu


Terlihat sosok wanita yang sedang berdiri di depan pintu kamar bayu dengan membawa 2 buah koper

"Fiona, kapan lo pulang?"

"Baru aja"

"Lo kok nggak kunci pintu rumah sih?"

Tanya fiona ke bayu

"Gue lupa"

Jawab bayu dengan entengya

Fiona adalah kakak sepupu bayu, fiona adalah seorang model dari majalah yang terkenal di Asia, sebelum menjadi model fiona sempat tinggal bersama dengan bayu, saat fiona tinggal bersama dengan bayu, umur bayu baru 9 tahun sedangkan fiona berumur 15 tahun, namun, setelah fiona tamat SMA fiona memutuskan untuk melanjutkan kuliahnya di china.

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Oct 07, 2018 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Waiting for youTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang