Kata orang,SMA itu masa yang paling indah.
Kata orang,SMA itu masa dimana kita menemukan jati diri sebenarnya.
Kata orang,SMA itu masa dimana kita ingin terlihat perfect dihadapan orang lain.
Kata orang,SMA itu masa dimana membuat kita rindu dengan segala halnya.
Kata orang,SMA itu masa dimana kita bisa menemukan cinta sejati.
Dan ya,aku juga setuju dengan pernyataan yang kebanyakan orang bilang seperti itu.
Aku baru memahami arti cinta saat aku di SMA.
Bisa dibilang dulu aku gadis yang lugu,tidak paham antara suka,kagum dan lainnya.
Hanya gadis biasa,yang cuek,judes,dan sensitif dengan laki-laki.
Mungkin aku tidak menarik seperti teman-temanku yang berlomba-lomba merias penampilannya demi menarik perhatian kaum Adam.
Apalah dayaku,yang tidak menyukai make-up,tidak mengerti bagaimana style yang bagus.
Pecicilan,seleboran,tidak tahu malu itulah aku.
Kebahagiaanku bersama teman perempuan yang sama gilanya denganku.
Tapi itu semua hanya dulu,
Semenjak dia datang keduniaku,dia perlahan membuat sikapku menjadi dewasa.
Membuat hari-hariku menjadi lebih berwarna dari sebelumnya.
Terimakasih untukmu,berkatmu aku sekarang sudah menjadi cewek normal.hehe
-Belva.
*****************************************
Cerita pertama ni,maap ya kalo banyak kesalahan.Jangan lupa voment:)
Xoxo❤
KAMU SEDANG MEMBACA
Cafunè
Teen FictionAku belva,gadis biasa yang kebanyakan orang bilang aku cukup berbeda. Yang tidak mengenal apa itu arti cinta sesungguhnya. Tapi semuanya berubah, Semenjak ia datang kedalam hidupku. Siapakah ia? Jurus apa yang dipakai sampai ia bisa merubahku?