Prolog

29 5 2
                                    

Seorang gadis sedang duduk di tepi pantai menikmati indah nya 'senja'.
Tenang dan nyaman itu lah yang dirasakan.

Aku kehilangan semua yang terasa indah.
Senja ku kini terasa sepi saat ku tatap sendiri.
Senja yang ku tatap sore ini, seolah tersenyum kepadaku. Dan seakan berbisik kepadaku bahwa ia akan kembali dan menemanikuy hari esok.

"Kyra?" Panggil anak lelaki itu

"Hm"

"Tau ga kenapa kebanyaan orang suka sama senja"

Kyra menatap lelaki itu yang sepertinya ingin menceritakan suatu hal.

"Kenapa?" tanya
Kyra. Lelaki itu tersenyum hangat kepada kyra

"Karena senja mengajarkan kita arti bersabar, meskipun dia hadir untuk menghilang tapi tidak dengan senja, dia pergi untuk berjanji, berjanji untuk kembali lagi"

Kyra menatap lelaki itu sambil tersenyum.

"Kamu jangan jadi senja aku gasuka"ucap Kyra dengan nada ketus dan muka manyun,lelaki itu tertawa Liat gadisnya yang muka nya lucu kalau lagi seperti ini.

"Ih kamu kok ketawa sih gak ada yang lucu tau" kesal Kyra.

"Abis nya muka kamu lucu sihh" ucap lelaki itu sambil tertawa.

"Kyraaa" panggil seorang pria yang lebih tua 2 tahun Diatas nya. Iya dia kakak Kyra namanya kevlar putra Wijaya

Kyra tersadar dari lamunannya karena ada yang memanggilnya. Kyra menoleh dan terkejut tiba tiba kakak nya sudah Disampingnya.

"Ih kakak ngagetin tau gak untuk gak punya riwayat penyakit jantung" ucap teriak Kyra kesal

"Ih Adek kamu aja yang dari tadi ngelamun"

"Kakak ngapain sih kesini aku masih mau Liat senja tau"

"Kakak disuruh mama manggil kamu,kita kan mau pulang Emang kamu mau ditinggal disini sendiri?"

"Ya gamau lah"jawab Kyra ketus

"Yaudah ayuk" ajak Kak Kevlar sambil menjulurkan tangannya.

"Ayuk"

Keduanya beranjak bersama ke arah penginapan, Kyra menggandeng lengan Kak Kelvlar.

"Nanti kita kesini lagi yah Kak?" ujarnya manja.

"Iya"

***
Cerita pertama.
Semoga suka ^_^
Vote yah jangn lupa!

ELINDE Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang