Aku adalah anak bungsu dari dua bersaudara. Aku mempunyai kakak yang bernama Kenzo Putra Satrio, dia sangat baik padaku. Apapun yang menyangkut tentang aku, dia selalu berusaha untuk memberikan yang terbaik, aku selalu bersyukur memiliki kakak sepertinya. Aku biasa memanggilnya bang kenzo.
Ayahku bernama Fariz Satrio dan ibuku bernama Nabillah Kirana. Kedua orang tuaku sangat baik dan selalu mendukung apapun kegiatan yang dilakukan oleh anakanya asalakan itu baik dan selalu dalam pengawasannya.
Aku bersekolah di SMA ANGKASA JAKARTA. Aku memiliki sahabat yang bernama Nana Farida dan Kayla Aisyah. Mereka sahabatku sejak di taman kanak-kanak, rumah kami berdekatan, sekolah pun kami selalu sama.
Ini adalah kisahku yang akan membuat kamu tahu, bahwa kita sangatlah berkesan untukku.
Tertanda,
Riani Putri Satrio.
![](https://img.wattpad.com/cover/102213182-288-k430849.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Not Priority
Teen FictionDILARANG KERAS MENG-COPY KARYA SAYA🔐 Ini bukanlah kisah tentang kebanyakan anak remaja pada umumnya, tetapi Ini adalah kisah tentang dimana dua orang remaja yang masih memiliki sisi emosional yang tinggi serta kelabilan membuat mereka jatuh di luba...