Pagi ini yang datang hanya mendung entah kemana sang fajar bersembunyi. Tapi sang fajar pun tak benar-benar pergi dia menyaksikan mendung yang menghiasi pagi ini. Lalu apakah sang fajar kecewa? Tidak dia tidak kecewa karena ini takdir sang pencipta. Dan apakah sang fajar Rindu? Meskipun setiap hari dia muncul. Iya dia rindu dengan kebiasaannya menghangatkan makhluk di bumi, tapi ini kehendak sang pencipta jadi fajar pun tidak boleh egois hanya saja dia berdoa agar besok dia kembali seperti biasanya🌼❤
Morning love❤️
