42.Sepertiga Malam Terakhir

4 1 0
                                    

🐙SEPERTIGA MALAM TERAKHIR SETELAH SHALAT MALAM, BERDOALAH🐙

Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

يَنْزِلُ رَبُّنَا تَبَارَكَ وَتَعَالَى كُلَّ لَيْلَةٍ إِلَى السَّمَاءِ الدُّنْيَا حِينَ يَبْقَى ثُلُثُ اللَّيْلِ الآخِرُ يَقُولُ مَنْ يَدْعُونِى فَأَسْتَجِيبَ لَهُ مَنْ يَسْأَلُنِى فَأُعْطِيَهُ مَنْ يَسْتَغْفِرُنِى فَأَغْفِرَ لَهُ

“Allah Tabaraka wa Ta’ala turun ke langit dunia pada setiap malamnya hingga tersisa sepertiga malam yang terakhir, Allah berfirman,
(1)Siapa yang berdoa kepada-Ku, akan Aku kabulkan.
(2)Siapa yang meminta kepada-Ku, akan Aku beri.
(3)Siapa yang meminta ampunan kepada-Ku, akan Aku ampuni.’”

(H.R. Bukhari, No. 1145 dan Muslim, No. 758)

Permata Hadist💎Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang