Ketika
Mataku melihat kau mendua
Dan telingaku mendengar janji yang kau ucap Hanya dusta
Aku tetap bertahan dengan luka di dada
Dan berharap akan berujung bahagia

KAMU SEDANG MEMBACA
Kata Sastra
PoetryUrusan otak dan hati itu lain cerita Apalagi kalau sudah berbicara tentang cinta
15.Eye and Ear
Ketika
Mataku melihat kau mendua
Dan telingaku mendengar janji yang kau ucap Hanya dusta
Aku tetap bertahan dengan luka di dada
Dan berharap akan berujung bahagia