Ada Lima Desa Ninja terbesar yang cukup berpengaruh dan menjadi tempat bagi para ninja masing-masing, salah satunya adalah "Negara Api"yang paling terkuat dikarenakan adanya Desa Konohagakure atau juga bisa disebut "Desa tersembunyi". Sebab terdapat legenda ninja terkuat yang paling disegani dan di hormati, yaitu Hashirama Senju yang merupakan pendiri dari desa tersebut dan diangkat sebagai Hokage pertama sekaligus rival terkuat Uciha Madara yang memiliki Mangekyu Sharingan yang mampu mensumon Kyubi salah satu monster terkuat berekor Sembilan. Dan mereka disebut sebagai " Shinobi no Kami".
Angin malam berhembus, mengkibarkan rambut jabrik si bocah berwarna kuning berumur 6 tahun dengan mata seterang biru langit, sedang berdiri dipatung Shodaime Hokage menatap langit penuh kekaguman akan bulan dan bintang membuat hatinya terhibur.
"ada yang mengatakan, kalau seseorang telah tiada, dia menjadi bintang di langit....!" Ucap seorang Anbu yang memakai topeng gagak.
"Itachi-nii.." Gumam Naruto yang mengetahui anbu dengan topeng gagak itu adalah Uchiha Itachi kaka angkat Naruto yang merupakan sedikit dari sekian juta warga konoha yang peduli dengan Naruto.
"Yoo Naruto..." Sapa Itachi sambil melepaskan topeng gagak nya sehingga memperlihatkan mata sharingan nya tapi tidak lama kemudian mata sharingan itu kembali normal berwana hitam.
"Itachi-nii kenapa ke sini?." Tanya Naruto.
"hmmm... aku melihat adik kecil ku berdiri di sini tengah malam sendirian, bagaimana bisa aku membiarkan nya." Balas Itachi sambil mengacak-ngacak rambut kuning jabrik milik Naruto.
Itachi yang melihatnya merasa kasihan, karena selama ini Naruto diabaikan oleh keluarganya bahkan dianggap aib bagi mereka, meskipun ada beberapa yang menerima Naruto, kini mereka telah tiada. Kalau hanya sekedar dicemo'oh dan tidak diperhatikan oleh penduduk desa itu tidak jadi masalah, akan tetapi tidak dianggap ada oleh kelurga lebih menyakitkan untuk anak seumuran Naruto, mungkin saja dia akan melarikan diri dari rumah dan membalaskan dendamnya karena sakit hati.
Dan itu semua terjadi pada 6 tahun silam yang lalu akibat penyerangan pria bertopeng yang dianggap Uchiha Madara. Namun hanya sebuah dugaan saja, karena mampu memasuki Konohagakure dan menembus kekkai yang kuat serta mensumon Kyubi monster berekor sembilan dan disegel oleh Namikaze Minato kedalam tubuh Menma adik kembaran Naruto yang lahir dengan perbedaan waktu beberapa menit saja, dengan segel hake fuin-shiki fuujin dengan bayaran nyawa, akan tetapi sebuah keajaiban terjadi sang shikigami atau dewa kematian tidak mengambil nyawanya bahkan telah mengembalikan chakra yang diambil shikigami dan itu tidak diketahui sama sekali apa penyebabnya. Setelah peristiwa tersebut keluarga Namikaze Minato telah menjadi pahlawan desa beserta Namikaze Menma sebagai jinchuriki selalu dipuji dan dikawal oleh beberapa Anbu professional. Sedangkan Naruto yang selalu diincar dan dicemo'oh oleh warga desa konohagakure karena dianggap sebagai penyebab hancur nya segel kyubi dari tubuh Uzumaki khusina sang ibu Naruto dan di anggap aib bagi keluarga Yondaime Hokage oleh warga desa Konoha.
"Ini sudah larut malam biar Nisan antar pulang, nanti Tousan dan ka'asan mu khawatir karna kamu belum pulang." Ucap Itachi.
Mendengar perkataan Itachi Naruto menunduk kan kepala nya dari raut wajah nya terlihat sangat jelas sekali jika ada kesedihan yang sangat mendalam di sana.
"Seandai nya itu memang benar." Gumam Naruto tapi masih bisa di dengar Itachi.
'Sayang nya itu tidak akan pernh terjadi.' Batin Naruto sedih.
Itachi yang menyadari kesedihan Naruto menjadi kesal kepada Minato dan Khusina pasal nya mereka menelantarkan Naruto hanya karena Menma lebih membutuhkan perhatian mereka karena ia adalah seorang jhincuriki. Walaupun benar seperti itu tidak seharus nya mereka menelantarkan Naruto, bagaimana pun juga Naruto merupkan anak mereka yang membutuhkan sedikit kasih sayang mereka.
KAMU SEDANG MEMBACA
NARUTO : THE GOD OF SHINOBI
FantasyNaruto adalah anak yang di abaikan oleh keluarga nya dan di anggap aib oleh warga desa karena kelahiran nya membawa sebuah bencana