MEMORIAN HUJAN

28 0 0
                                    

Hujan membuatmu sakit .

Hujan membuatku kuat , kuat untuk terus sehat agar bisa menjengukmu ketika sakit .

Aku kuat saat ini , tapi aku lemah saat kamu bicara kepadaku sangat menikmati momen saat sakit .

Itu yang aku tidak suka padamu .

Apa kau masih mengingatnya ? Saat kita pulang sekolah ,  Saat hujan turun dan kita basah kuyup , kita meneduh di bawah batang pohon , lalu kau mengatakan kedinginan , aku tidak bisa apa apa , hanya bisa memelukmu dengan harap kau hangat , kau menikmati pelukanku sampai sampai sulit rasanya untuk dilepaskan .

Ruang HampaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang