Indahnya bentuk bulat sempurnamu
yang berwana kuning menyala itu
Perlahan tenggelam bertemu sabit terang
Menyapu cahaya berganti gelap gulita
Bahkan kejora tak mampu menerangi malam
Hanya sabar menunggu purnama datang
KAMU SEDANG MEMBACA
Quotes
PoetrySunyi yang membuatku menyatukan antar kata dengan kata, hingga menjadi kalimat yang dapat ku rangkai
BaskaraKejora&Purnamaa
Indahnya bentuk bulat sempurnamu
yang berwana kuning menyala itu
Perlahan tenggelam bertemu sabit terang
Menyapu cahaya berganti gelap gulita
Bahkan kejora tak mampu menerangi malam
Hanya sabar menunggu purnama datang