Nyamuk

29 5 1
                                    

Aku iri dengan nyamuk,
Setidaknya ia berani mendekatimu,
Memberimu kenangan merah,
Walau akhirnya ia mati kau tepuk.

-Syah-

Tinta KehidupanTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang