Kata kalian Cinta itu Buta
Sini biar saya jelaskan,cinta itu gak buta, cuma cara pandang kita aja yg beda.
Mungkin kita memandangnya dari sisi berbeda bukan sisi yg sama. Kalaupun kalian ada di posisi saya,kalian pasti merasakan apa yg saya rasakan dan yg saya lihat.
Kalian BENAR namun belum tentu saya SALAH. semua terjadi karena cara pandang kita yg berbeda🙌🏻🌹
KAMU SEDANG MEMBACA
Qoutes
PoetryKenapa aku hanya bisa menjadi penikmat bukan penyebab dari senyumanmu