S A T U

584 36 7
                                    



Author POV

Di pagi hari,di sebuah kamar seorang gadis yang  masih bergulung dengan selimutnya  tanpa terusik dengan sinar matahari pagi yang masuk melalui celah gorden.

Tok Tok Tok

"Naya bangun nak sudah pagi"ucap Bu panti atau sering disebut Bupan.

"Iya bu Naya udah bangun"ucap seorang gadis dari dalam kamar yang tak lain Nayara Queensya A atau Naya.

"Yaudah kalau sudah selesai turun ya"ucap Bupan lalu pergi ke bawah untuk membuat sarapan anak anak yang lain.

"Iya bu"balas Naya singkat.

Skip

"Selamat pagi Bupan"sapa Naya kepada Bupan.

"Pagi"balas Bupan.

"Oh iya nak tolong bangun kan adik adik mu yang lain ya"lanjut Bupan terhadap Naya.

"Siap bu"balas Naya dan langsung dikerjakan oleh Naya.

Segeralah Naya menuju lantai atas dimana letak kamar anak anak lainnya berada(jadi tuh panti asuhannya tingkat ya). Setelah sampai di depan kamar tersebut Naya ga lupa mengetok pintu kamar terlebih dahulu.

TOK TOK TOK

"Adik adik kakak masuk ya"izin Naya sebelum masuk.

"Iya ka masuk saja"jawab salah satu anak yang berada didalam kamar tersebut.

Karena mendapatkan izin yang pemilik kamar Naya pun segera masuk kedalam kamar tersebut.

"Apakah kalian sudah siap untuk sarapan bersama dan berangkat kesekolah adik adik"tanya Naya kepada anak panti yang berada didalam kamar.

"Cudah ka,Cipa cudah ciap"ujar anak bernama Syifa dengan bahasa yang  cadel karena Syifa sendiri pun masih berusia 2 tahun lewat 3 bulan.

"Lucunya banget sih adik Kakak yang satu ini hm"gemas Naya kepada Syifa.

"Yasudah sekarang pada turun ya kita sarapan bareng sama yang lain juga oke"lanjut Naya

"Oke ka Naya"balas semua anak panti yang berada didalam kamar.

Setelah semuanya keluar Naya pun membereskan kamar tersebut terlebih dahulu sebelum turun kebawah untuk memulai sarapan. Ketika semuanya beres Naya pun segera kebawah utuk sarapan kerena yang lain sudah menunggu.

"Maaf ya adik adik sarapan kalian jadi ketunda gara gara menunggu kakak"ucap Naya menyesal sambil berjalan di tangga terakhir.

"Gapapa kok kak lagian kita juga belum laper"ucap bocah laki laki bernama Zidny.

"Udah udah mendingan kita mulai saja sarapannya sekarang dari pada kalian telat.

"Iya bu"ucap mereka berbarengan.

Skip

Naya yang sudah sampai didepan sekolah barunya pun berhenti sejenak karena meraskan gugup. Setelah dirasa cukup pun Naya kembali berjalan memasuki area sekolah,selama diperjalanan memasuki sekolah banyak yang berbisik bisik.

murid baru ya

cantik banget

ih cute banget sumpah

biasa aja

cantikan gua

ya jelas cantikan dia lah

lo mah kaya tante tente kurang belaian

Anak beasiswa aja belagu

Kurang lebih seperti itulah pembicaraan warga sekolah tentang murid baru tersebut yang tak bukan adalah Naya. Yanng dibicarakan pun hanya tersenyum polos. Naya pun berjalan di koridor mencari ruang kepala sekolah,kerena Naya tidak menemukan ruang kepala sekolah akhirnya Naya pun menanyakan kepada seorang siswa yaang kebetulan sedang lewat koridor tersebut.

NayaraTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang