Akhirnya risa menemukan ruang kepala sekolah itu, Risa pun langsung mengetok pintu tersebut sambil mengucapkan Salam.
"Assalamualaikum permisi pak"ucap risa
"Waalaikumsalam nak,ohh kamu anak yang pindahan itu ya?"ucap pak Alexander selaku kepala sekolah di SMA WISMATAMA.
"Iya pak"ucap risa dengan suara yang lembut
"hm okee, siapa nama kamu nak" ucap pak alexander
"nama saya Clarissa Reinandya Putri Wijaya pak"ucap raisa menjawab pertanyaan pak'alexander
"Ohh kamu anak dari pak reno wijaya? Seorang konglomerat terkenal Di Indonesia" ucap pak alexander dengan sedikit terkejut.
"Hehe Iya pak" kata risa.
"baik,sekarang kamu masuk ke kelas karena Bel sekolah sudah masuk 5 menit yang lalu. Kamu masuk kelas 11 IPA 1, yang kelasnya terdapat di lantai 2 gedung A disebelah kelas 11 IPS 1 ya"ucap pak Alexander menjelaskan.
"Baik pak, saya ke kelas dulu ya pak"ucap risa sambil mencium punggung tangan pak Alexander dengan mengucapkan salam.
"Waalaikumsalam"ucap pak alexander menjawab salam dari risa
Risa pun segera mencari kelas yang tadi sudah diberitahu oleh pak alexander.
Dan akhirnya risa menemukan kelas yang bertuliskan XI IPA 1 itu , Risa pun mengetok pintu itu hingga pintu itu dibuka kan oleh guru yang sedang mengajar.
"kamu murid baru disini?" tanya sang guru yang sedang mengajar di kelas XI IPA 1 itu.
"iyaa bu"ucap risa dengan ramah.
"baik, silahkan masuk nak" ucap sang guru mempersilahkan risa untuk masuk.
Suasana kelas menjadi ramai saat risa masuk kelas.
"woi ada murid baru"
"cantik banget neng"
"sini duduk sm abng aja"
"manis pisan euy"
Kira-kira seperti itu reaksi anak laki-laki kelas XI IPA 1
"smuanya bisa diam?"ucap sang guru tersebut dengan sedikit meninggikan suara.
Dan kelas pun kembali hening.
"baik nak,sekarang perkenalkan nama kamu" ucap guru itu dengan senyuman yang diangguki oleh risa.
"hai teman-teman
perkenalkan nama saya Clarissa Reinandya Putri Wijaya, panggil saja risa..
senang bertemu kalian,terimakasih"ucap risa dengan senyum manis nya, yang lagi²mengeluarkan pekikan histeris dari murid laki-laki."baik risa, perkenalkan nama ibu eka purwanita selaku wali kelas di kelas XI IPA 1 ini dan mengajar materi biologi"ucap bu eka menjelaskan yang dibalas dengan senyuman oleh risa.
"sekarang kamu silahkan duduk dibangku kosong itu disamping Bryan ya"ucap bu eka sambil menunjuk ke arah bangku kosong yang terdapat disamping bryan.
"baik bu"ucap risa dengan lembut,risa pun berjalan menuju kursi yang ditunjukan oleh ibu eka tadi.
Bu eka pun melanjutkan menjelaskan materi biologi nya.
Semua murid memperhatikan dengan baik.
Kriingggg.... Kringgg.. Kringggg...
Bel istirahat berbunyi, semua siswa SMA WISMATAMA berhamburan keluar kelas untuk mengisi perutnya
Sebelum risa beranjak ke kantin ada 3 siswi yang memperkenalkan dirinya masing-masing kepada risa dan akhirnya mereka pun berteman.
Mereka ke kantin bersama, suasana kantin sangat ramai,untung saja mereka menemukan tempat kosong walaupun agak pojok..
Mereka segera duduk disana."Eh kalian mau makan apa?" ucap keyra yang merupakan salah satu teman dari risa.
"gua baso sama es teh manis" ucap Lya (teman risa) kepada keyra
"gua samain sama lya"ucap reyna (teman risa) kepada keyra.
"klo lu apa ris?" tanya keyra
"samain aja, tpi gua minumnya air putih aja"ucap risa.
"oke gua pesen dlu yaa"ucap keyra sambil melangkahkan kaki nya ke stand baso.
"ikuttttttt"ucap reyna kpd keyra dengan sedikit berteriiakk.
"brisik lu anjir"ucap keyra dengan tatapan sedikit sinis.
"yaelah ra maap"ucap reyna smbil nyengir seolah tak punya dosa.
"hm,yudh lu ke stand minuman,gua antri di stand baso"ucap keyra yang diangguki oleh reyna.
.
.
.
.Tak lama kemudian pesanan pun datang, dan mereka lsg memakanya.
Setelah merasa kenyang mereka beranjak untuk kembali ke kelas karena bel istirahat sebentar lagi akan habis."eh Anjirrrrrr, liat dah kak keynan cakep bgt gila si"ucap keyra heboh setelah melihat postingan ig terbaru dari keynan.
"eh mana anjirrr,liat liat"ucap reyna dan lya nyerobot gitu aja, sedangkan risa sama sekali tidak tertarik dengan topik itu,dan memilih untuk melanjutkan membaca bukunya.
"eh gilaaaaaa meleleh dedeq bang"ucap lya dengan nada yng sedikit menjijikan.
Mereka asik sendiri membahas tentang keynan, yang tak disadari bahwa guru mata pelajaran sejarah sudah masuk.
"woi udh ada guru"ucap risa.
Dan lya, reyna, keyra pun langsung terburu-buru untuk menuju tempat duduknya
.
.
.
.
.
.
Bel pulang sekolah pun berbunyi.
Smua siswa SMA WISMATAMA berhamburan keluar untuk pulang,tetapi tidak dengan risa, ia masih diam di kelas menunggu koridor sekolah sepi.
Risa memang tidak terlalu suka dengan keramaian.
Jika kalian tanya kemana teman2risa, mereka sudah pulang terlebih dahulu.Merasa koridor sudah sepi
Risa pun menelfon radit (sang kakak)untuk menjemput nya.Setelah menelfon radit, risa pun keluar kelas, menyusuri koridor yang sudah mulai sepi menuju ke depan gerbang sekolah.
Sambil menunggu radit, risa memperhatikan beberapa siswa laki2yang tengah berlatih basket, dan tanpa sengaja tatapan risa bertemu dengan salah satu siswa tersebut.
Risa pun langsung memutuskan kontak matanya secara sepihakTak lama dari itu mobil radit pun datang, dan risa langsung masuk.
Mereka langsung beranjak dari sekolah risa menuju rumahnya melewati jalanan yang sedikit ramai.
• cara anda menghargai sebuah karya seseorang disini adalah dengan cara vote, maka dri itu jangan lupa vote ya gais.Makasih.
Maaf klo critanya gaje
•sisiputri
KAMU SEDANG MEMBACA
A DREAM COME TRUE
Romance"naik" ucap seorang lelaki asing sambil mengode Clarissa dengan cara menengok ke Arah boncengan motor tersebut. "ha?"ucap Clarissa dengan sedikit kebingungan. "naik, jam segini udh nggak bakal ada angkutan umum Lewat"ucap Seorang Lelaki tadi yang m...