Terakhir Melihatnya...

117 13 3
                                    

TERAKHIR MELIHATNYA

Kriiiing* Bunyi bel sekolah Kamome, tanda untuk pulang.

Tetapi Yashiro, tidak pulang terlebih dahulu. Dia segera menemui Amane di toilet

Amane-san, Amane-san, Amane-san...* Kata Yashiro mengetuk pintu kamar mandi.

Amane keluar dari toilet. Yashiro menatap Amane. Amane-san, kamu belum lihat Tsukasa?😯*  Tanya Yashiro. Belum....* Kata Amane.

Apa sebaiknya kita mulai mencari Tsukasa? 😟 Tanya Yashiro. Ya.. kita harus mencarinya* Kata Amane tegas.

Amane dan Yashiro mencari teman-temannya.

Teman-teman...* Sapa Amane membuat langkah mereka menuju gerbang sekolah Kamome berhenti.

Tsukasa menghilang....* Tegas Amane. Semuanya terkejut. Lalu apa..? Kita harus mencarinya..?* Tanya Kou.

Amane mengangguk. Kita harus mulai dimana?..* Tanya Mitsuba. Rumah peramal Taopi belakang sekolah..* Tegas Amane. Semuanya mengangguk.

Semuanya menyelinap dan berlari ke belakang sekolah karena takut ketahuan satpam.

Taopi....* Sapa Amane. A..ma..ne..* Gumam Taopi. TAOPI... KAMU TAHU DIMANA PORTAL PENYEDOT TUMBAL TOILET PEREMPUAN BERADAAA!!!*  Tegas Amane. Buku ini... buku ini... menyimpan semuanya* Jelas Taopi. Tapi.. berhati-hatilah, mantra Buku ini akan keluar jika auman serigala dan purnama bersamaan* Tegas Taopi. Dan... bacalah mantra dengan benar, jika tidak. Hidup kalian dalam bahaya* Peringatkan Taopi.

Mereka semua pergi meninggalkan Taopi. Mereka mulai menunggu di depan toilet.

Auuuuuunggg* dimulai dari suara serigala. Kemudian disusul bulan purnama, Shiingg* Buku itu bercahaya.

Buku itu terbuka dengan sendirinya, dan memunculkan beberapa tulisan. itu Mantranya. Dalam mantra:

"You Are Not Akhlakes"

-Please Stand By-

"Ketuk pintu, buka pintu. Tanya kepada Penjaga toilet. Bilang padanya 'Bukalah, bukalah, bukalah'. Jika pintu Toilet terbuka... Jawablah, "Bawa aku ke dimensimu".

Semuanya terdiam, Ini mantranya* Kata Amane. Ketuk pintu, buka pintu. Tanya kepada Penjaga toilet. Bilang padanya 'Bukalah, bukalah, bukalah'. Kata Amane bergetar.

Krieeet* Pintu terbuka!. Bawa aku ke dimensimu...* Ujar Amane, Duumm* Portal terbuka sangat lebar. Semuanya tersedot ke portal.

Pegangan!!!* Teriak Amane dalam portal. Zleepp* Semuanya hilang dari sekolah Kamome. Amane, Yashiro, Kou, Mitsuba, Sakura, Natsu, Aoi, dan Akane.. semuanya, tersedot.

Uuunghh* Merintih Yashiro. Yashiro terkejut.

A..mane.. san..* Yashiro mengguncangkan tubuh Amane yang terbaring.

Semuanya terkejut, mereka berada di tempat yang asing, sebuah kerajaan bunga.

To be continued...

Jibaku Shounen Hanako-kun Bersama ReadersTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang