Di sebuah kelas terdapat banyak murid yang mengikuti pelajaran seperti biasa, mereka sedang mengerjakan tugas seperti biasa. Tak sampai 20 menit tugas itu di berikan ada seorang anak lelaki yang sudah selesai dia memberikan tugasnya kepada guru.
"Kerja bagus kau boleh istirahat Koichi!" kata sang guru dengan bangga.
"Baik Pak,"balas Koichi dengan sopan dan membungkukkan badannya dan kemudian keluar kembali ke mejanya untuk mengambil bekal dan keluar kelas.Anak laki-laki itu tiba di atap sekolah yang selalu sepi dan makan sendiri. Ya namanya Koichi dia selalu sendiri. Mungkin bagi kalian nilai bagus,wajah tampan,dan punya uang adalah sebuah anugrah untuk bisa dapat teman. Namun takdir berkata lain pada Koichi,dia tak punya teman dia selalu menghabiskan waktu sendiri.
Dari atap gedung sekolah dia bisa melihat banyak anak sedang bermain dan bercanda.Semua bersenang-senang bersama teman mereka. Koichi selalu di bedakan dari yang lain,dia berbeda. Ini semua karena kejadian 7 tahun lalu.
Flashback
Saat itu Koichi berusia 5 tahun.Koichi
dan ayahnya sedang berjalan-jalan
bersama orang tuanya."Wah anak ayah hebat!!"kata seorang lelaki pada Koichi,laki-laki itu adalah ayah Koichi."anak ayah bisa melompati kelas,bagaimana kalau sebagai hadiah kita jalan-jalan ke pantai!!"kata sang ayah dengan bangga.
"Wah,benar kah?"tanya Koichi yang tak percaya dan di balas anggukkan oleh ayah Koichi,"wah aku mau ayah!!"kata Koichi dengan penuh semangat.Saat perjalanan tiba-tiba ada yang menghadang mereka. Orang-orang aneh dengan topeng.
"Serahkan anak itu!!!"kata salah satu dari mereka,sambil menunjuk Koichi.
"Tidak akan ku serahkan anakku pada kalian!!!"teriak ayah Koichi lalu mereka menyerangnya"lari cepat pergi dari sini!!!" teriak ayah Koichi.Tak pikiran panjang ibu Koichi langsung mengendong Koichi dan membawanya pergi saat mereka tiba di kota para.Mereka masih dikejar oleh beberapa anggota dari orang-orang itu.
Tak sengaja ibu Koichi terjatuh dan tak bisa bangkit.Ibu Koichi berusaha melindungi Koichi dan dipukuli oleh orang-orang aneh itu.Koichi menangis sekencang-kencangnya,dan ternyata ada warga yang mendengar lalu memangil warga lain. Koichi bisa di selamatkan tapi ibunya tidak setelah itu esoknya ayahnya di temukan tewas.
Flashback of
Koichi tersenyum pahit mengingat semua itu. Sambil memakan bekal iya mengingat masa lalunya yang miris. Seperti biasa ada segerombolan anak datang menggangu dan mengejeknya.
"Hey,bukankah dia si anak m*u* itu ya!!" ucap salah seorang anak dengan menunjuk Koichi.
"Iya benar masih hidup dia!!!"kata anak lainnya.(mereka yang mengejek banyakan ada 6 orang lebih mungkin).
"Haha anak itu aneh!!!"kata salah satu anak lainya lalu mereka pergi.Tak terasa waktu masuk telah tiba, Koichi kembali ke kelas.Saat Koichi sedang berjalan ada seorang lelaki yang bertanya padanya.
"Permisi apa anda tau kelas 2-A seni?" tanya pemuda tinggi itu pada Koichi. Koichi hanya diam dan memberi tanda untuk mengikutinya,pemuda itu sepertinya paham akan maksud Koichi dan mengikutinya.
Saat perjalanan si pemuda bertanya "kau harus menghargai takdirmu!"kata si pemuda lalu menghilang.Koichi yang sudah terbiasa hanya diam saja.
Skip saat pulang sekolah
Anak-anak lainnya di jemput oleh orang tuanya atau pulang sendiri bersama temannya,tapi Koichi dia pulang sendiri tanpa teman tanpa orang tua.Saat pulang dia melewati sebuah danau dan menepi di sana.
Koichi diam dan merenung di sana sendiri,dia merasa sudah tak kuat akan masalahnya saat ini.Dia mendekati danau dan menceburkan dirinya di sana. Namun ada cahaya yang menariknya.
KAMU SEDANG MEMBACA
Teman saya
Adventuresaat semua masalah menumpuk dan hanya ada diri sendiri,seorang anak lelaki mendapat keajaiban yang ada.Hidupnya dimulai dengan pintu baru. Namun tetap sepi menghampiri dirinya yang terluka. "kau adalah anak yang terpilih jadi kau harus melakukan nya...