03.

15 4 0
                                    

Sabtu/17
--------------------------------------------------------------

Aku masih ingat, dulu dihari yang sama pada tahun yang berbeda kamu memintaku melakukan hal yang sama.

Mengerti..

Saat itu aku mencurahkan pemikiran pemikiran yang bersarang di pikiranku tentang kamu.

Balasanmu?

"Aku harap kamu mengerti"

Tahun - tahun telah berlalu.
Kucurahkan lagi pemikiran ku, berharap balasan yang kuinginkan yang ku dapat.
Aku senang mendapat balasan darimu. Tapi ternyata sama.

Dulu..sekarang.. Tak berubah...

Kamu memintaku untuk kembali mengerti dirimu.
Mengerti segala hal tentangmu, alasanmu, sikapmu, tugasmu, sampai waktumu pun aku harus mengerti.

Satu tanyaku.

"Apa kamu mengerti aku,seperti aku mengerti kamu?"

       

-ceyewife




~~~~~~~~~~~~~~~•••••••~~~~~~~~~~~~~~~~

Vomment⭐

-thankyouu

KATATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang