13) Menuju Hari Kemenangan🌃

1.3K 135 15
                                    

Sebelum kalian membaca aku minta tolong ke kalian kalo ada yang typo ataupun kata-kata yang kuruang pas. Komen ya?

maaf keganggu ✌︎

Selamat membaca𝄢

✄----------------------------

Tradisi di komplek ini setiap malam Hari Raya mesti ada acara bakar-bakar rumah orang, eh nggak deng maksudnya bakar-bakar sate.

Karena mayoritas di komplek ini adalah orang islam

Dan tentu saja hal ini tidak dilewatkan oleh keluarga Kim, meskipun mereka beragama non-muslim. Namun mereka turut meramaikan acara.

Apalagi Yeji yang pertama kali mengikuti acara, dia nampak sangat berantusias, kayak sekarang nih padahal acaranya masih dimulai 2jam lagi, namun Yeji memaksa Yeonjun untuk segera bergegas.

"Jun Jun ayo lah ke lapangan sekarang, nanti keburu telat", Yeonjun yang lagi enak-enak rebahan pun terpaksa bangun.

"Jam berapa sih sekarang", ucap Yeonjun dengan suara serak khas orang bangun tidur.

"Jam 5 sore", Mendengar ucapan Yeji sontak Yeonjun kembali merebahkan tubuhnya.

"Ih Jun kok malah tidur lagi?".

"Yeji sayang dengerin abang, acaranya itu jam 7 malam sayang jadi itu masih lama", Yeji mempoutkan bibirnya dan mata nya ber kaca-kaca, biasa lah efek sensitif ibu hamil.

"Lah kok malah nangis sih? Yaudah ayo kita ngabuburit aja", Dengan bujukan dari Yeonjun, Yeji menganggukkan kepalanya.

"Yaudah aku mau mandi dulu".

"Iya, cepetan tapi".

"Iya Iya".

Setelah mandi dan bersiap, Yeonjun dan Yeji pergi menuju lapangan tempat dimana banyak orang yang berjualan takjil untuk berbuka.

Sekaligus tempat di selenggarakannya acara.

"Yeji kamu mau beli apa?".

Yeji terlihat bingung memilih makanan yang dijual disini, "Kayaknya aku pengen semuanya deh".

Untung aja bang Yeonjun ini sudah berpenghasilan, jadi dia bisa memberi Yeji makan.

"Yaudah ayo beli, nanti aku bayarin semua", mata Yeji seketika berbinar.

Dengan semangat Yeji menarik tangan Yeonjun menuju stan-stan makanan dan minuman.

"Yeji kamu yakin bakal ngabisin ini semua", ucap Yeonjun ketika melihat semua makanan yang dibeli oleh Yeji.

"Nggak semua, soalnya aku juga mau beliin buat orang rumah", Yeonjun hanya menganggukan kepalanya.

"Yaudah ini udah semuakan? Yuk pulang".

Sebenarnya sih Yeji mau beli lagi namun melihat wajah Yeonjun yang terlihat kelelahan, akhirnya Yeji memuruskam untuk pulang saja, toh makanannya juga udah banyak.

Pukul 06.55

"Bang Soobin, Bang Yeonjun, ayo cepetan nanti di tinggal loh", Teriak Kai memanggil kedua Abangnya yang super lemot itu.

"Iya elah bentaran dong", gerutu Yeonjun kesal.

"Yeuu abang sih lama".

Yeonjun menatap Kai dengan sinis, "Emang napa? Lagi pula acaranya masih lima menit lagi".

"masih Lima menit gundul mu, telat 1 menit aja. Kita bakal kehabisan", Ucap Beomgyu dengan kesal.

"Satai elah, sate aja buat rebutan, gue aja bisa beli peternakannya", mulai deh sombongnya si Yeonjun.

"MENTANG-MENTANG UDAH BISA CARI DUIT, MAU BELI SEMBARANGAN", Marah Yeji.

"BARU SELESAI SIAP-SIAP UDAH DIMARAHI. NGAJAK BERANTEM?"

"ish lo sih", ucap Taehyun sambil menyenggol tubuh Beomgyu dengan keras.

"Ish Beomgyu cuma mau ini milk1ta-

plak

Dengan entengnya Soobin menampar pipi mulus milik Beomgyu, hingga muncul kemerahan dipipinya, "Ini bukan iklan permen goblok".

"iya-iya udah ayo berangkat", ajak Beomgyu

"Mana sempat keburu telat", ucap Kai.

"he em mana sempat", ucap Taehyun.

"Ya elah banyak bacot kalian, gue tinggal nih", ancam Yeonjun yang sudah muak dengan drama iklan ini.

Dengan segera mereka berlari menuju mobil meninggalkan Yeji, "Woy gue tungguin geblek, gue kagak bisa lari".

Kai segera memutar balikkan badannya dan menggandeng Yeji menuju mobil, emang deh Kai ini adik paling debes bagi Yeji.

"Udah siap semua?", Ucap Yeonjun memastikan bahawa semuanya sudah berada di mobil.

"Dah bang Ayo berangkat".

Yeonjun segera menancapkan gas.

Ketika sampai disana terlihat Minho, Suzy, dan Taehyung yang udah lumutan gara-gara nungguin mereka.

"Lama bener sih", protes Taehyung.

"Gara-gara bang Yeonjun sih".

"Lah kok jadi gua", ucap Yeonjun yang tak terima dirinya disalahkan.

"udah-udah ayo acaranya mau dimulai tuh", lerai Suzy.

Mereka menganggukan kepalanya dan berjalan menuju tempat yang sudah disediakan.

Yeji nampak antusias melihat semua jenis sate mulai dari ayam, Sapi, kambing, bahkan ada sate domba dan kerbau.

"Yeji makan yang banyak ya sayang", ucap Suzy dan tentu saja Yeji menganggukkan kepalanya.

Sedangkan Kai sama Taehyun udah kek bocil, sekarang mereka kesenengan main petasan bareng anak-anak. Dan sisanya Beomgyu, Soobin, Minho, dan Yeonjun hanya diam sambil melihat suasana dari acara.

TBC

acara ini terjadi hanya se komplek yang isinya 29 orang (Biasa komplek orang kaya) juga mereka udah melewati tes-tes COVID 19.

Dan sudah mendapat surat ijin melaksanakan acara.

Jadi jangan Hujat saya:)



Dijodohin sama mantan【TXTZY】Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang