First meet

81 8 1
                                    

Burung berkicau menyambut sang mentari bersinar terang, terlihat seorang gadis yang cantik dan imut sedang berdandan untuk hari yang sangat penting baginya

Hari ini aku harus lolos ucap gadis itu dalam hati, hari ini adalah hari dimana ia harus interview dengan perusahaan yang dia idam idamkan saat ia masih kuliah. Ia pun berangkat dan keluar dari apartemennya.

Eunha tinggal sendiri di apartemennya, ia jauh dari orang tuanya yang berada di Busan sedangkan ia berada diseoul, sebenarnya orang tua eunha adalah seorang pengusaha restoran seafood yang ternama dibusan, bisa saja eunha meneruskan usaha restoran ayahnya, namun eunha tidak berniat berurusan dengan dapur ia lebih suka bekerja kantoran ketimbang harus berdiam diri didapaur dan memasak, oleh karena itu ia membujuk orang tuanya agar membiarkan dia untuk tinggal diseoul sendiri, tadinya orang tuanya tidak memperbolehkan, namun karena eunha terus memaksa ia pun diperbolehkan, dan akhirnya disinilah eunha sekarang diseoul, tanpa mengenal siapapun ia berdiri sendiri diseoul demi meraih mimpinya

Eunha pun pergi dengan menggunakan bus, ia menggunakan baju kemeja berwarna putih dan memakai rok hitam selutut dan ia menggunakan heals hitam Yang cukup tinggi yang membuat eunha kewalahan mengunakannya

Saat sampai di perusahaan yang diidam idamkan eunha yang bernama gameworld SE, ya perusahaan ini adalah perusahaan games yang dimana perusahaan ini yang menciptakan berbagai macam games yang dimainkan oleh anak anak maupun dewasa, perusahaan games ini merupakan perusahaan baru yang masih 5 tahun berjalan, namun perusahaan ini sudah mencapai perusahaan games terbaik dikorea.

Alasan eunha ingin masuk ke perusahaan itu adalah karena ia tergila gila dengan games overclock (plesetan overwatch okehh) ia sangat ingin bekerja disana dan ia ingin sekali menemui orang yang membuat games itu, dan games itu katanya dibuat oleh pemilik perusahaan gamesworld ini dan games ini juga yang membuat gamesworld ini berkembang.

Saat ini eunha sedang berada diruang tunggu untuk interview, ia terlihat sangat gugup dan menggoyang goyangkan kakinya, kemudia seorang wanita keluar dari ruangan interview dan memanggil nama eunha, eunha pun berdiri dan memasuki ruangan tersebut

Skip interview

"Terimakasih Bu choi" kaya eunha dengan sopannya sambil menjabat tangannya

"Oh iya Bu, kalau boleh tau kalau saya diterima saya akan mendapatkan posisi sebagai apa ya Bu?" Kata eunha

"Sebagai sekretaris dari direktur utama ya bisa dibilang orang yang pemilik perusahaan ini" kata Bu choi

"Hah?! Benarkah?" Kata eunha tidak percaya

"Ya benar, tapi jika nanti kamu diterima kamu harus hati hati ya, sajangnim Kita itu terkenal dengan sikap dingin dan diktaktornya, jadi harus hati hati, dalam setahun ini dia sudah 5 kali ganti sekretaris, kebanyakan sekretarisnya mengundurkan diri karena tidak tahan akan sikap sajangnim" kata Bu choi menjelaskan

"Ooohh baiklah, kukira ia bakalan baik, padahal aku sangat ingin bertemu dengannya" kata eunha

"Lho kenapa kamu ingin bertemu dengan sajangnim?"

"Ahh, aku adalah penggemar games buatan gamesworld ini aku sangat menyukai overlook dan Aku dengar yang menciptakan games ini adalah sajangnim, dan anda bilang sajangnim orang yang seperti itu, membuat bayanganku tentang sajangnim sebagai orang yang menyenangkan sirna" kata eunha lesu

"Hahaha, sudah jangan dibayangkan lagi kalo sajangnim itu orang yang baik, sekarang kamu sudah Taukan. jadi aku harap jika nanti kamu diterima kamu sudah siap mental nantinya" kata Bu choi

"Yasudah Bu choi, saya permisi dulu" kata eunha sambil membungkukkan badannya memberi salam.

Saat keluar ruangan kaki eunha sudah tidak nyaman karena harus berjalan dengan heals Yang tinggi yang dipakainya

Make Me Fall In Love With YouWhere stories live. Discover now