Tidak

2 1 0
                                    

Akhir yang mana,
Akhir dari kita?
Katamu selaku tidak

Lalu?
Oh kekasih hati
Begitu lama kau singgah

Diam saja katamu,
Ikuti saja katamu,
Selalu takdir katamu,

Mendambamu dalam doa
Kau pikir mudah?
Tentu sangat mudah

Bagaimana tidak?
Aku selalu meng-iya-kan
Keyakinanmu? Tidak

Keyakinanku,
Kelam, pada tahun itu
Sekarang? Entah

Kebumen, 30 Maret 2020

Savana Luka Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang