Delapan Belas

13 2 0
                                    

      Buat kamu yang merasa susah dan gagal move on. Move on itu bukan perkara melupakan, tapi melepaskan. Kalau kamu tiba-tiba masih mengingatnya, mengingat kenangan bersamanya, sebenarnya itu gak masalah. There is no human who has no memories. Dengan melewati masa move on, kenangan gak harus untuk dihapus, tapi untuk diikhlaskan. Dan ketahuilah, move on is not to hurt, but to heal.

Kusimpan Dalam MimpiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang