hari ini meeting yang diadakan di hotel cala de volpe,porte cervo itali telah selesai,rai bukan type orang yg suka beramah tamah dengan klien,tidak pernah sekalipun ia menjamu bahkan menerima kebaikan kliennya,makannya tanpa repot repot menghadiri jamuan yg diadakan kliennya, rai langsung masuk ke kamar hotel,
malam itu entah kenapa jalanan sepi,dan sedikit gelap,kebetulan naya baru saja pulang kerja,ini adalah hari terakhir ia kerja di hotel cala de volpe,ia juga mendapat giliran shiff siang dan tamu hotel cala de volpe membludak sehingga ia pulang telat,naya jalan kaki menelusuri jalan setapak yg menuju arah apartemen mungilnya,kala itu waktu menunjukan pukul 12 malam,ketika ia hampir sampai ke apartmentnya,naya mendapati seseorang tergeletak tidak sadarkan diri dengan luka tusuk di bagian perut dan pinggang juga terdapat banyak darah di muka dan di kedua tangannya,segera naya mendekati orang tersebut
"oh my good are you ok?sir can you hear me?"tanya naya hati hati sambil menggoyangkan bahu laki laki itu tetapi tidak ada respon dari sang laki laki itu.lalu naya mengecek denyut nadinya..dan
"syukurlah dia cuman pingsan,ya tuhan gue musti ngapain ya,apa gue bawa pulang aja atau gue tinggalin?"tanya naya pada diri sendiri,sejenak ia berpikir apa ia harus menyelamatkan orang itu atau meninggalkannya pergi....
naya memutuskan menyelamatkan laki laki tersebut,dengan tertatih tatih,ia sedikit menyeret tubuh laki laki itu..sesampainya di apartment ia langsung membersihkan darah yg menempel di muka serta di sebagian badannya lalu sesudah itu ia mengobati luka bekas sayatan benda tajam..juga tak lupa ia mengganti pakaian nya yg sudah koyak dengan sweater oversize punya nya.....setelah semuanya bres,ia lanjut packing barang yang akan dibawanya ke indonesia..
bukannya rai tidak sadarkan diri,tubuh rai benar benar lemas,tubuhnya remuk karena melawan 30 orang dalam kondisi kurang fit,terlebih 3 orang diantaranya menusuk dia dengan belati sehingga ia tersungkur tak berdaya,bahkan ketika naya mengobati dan mengurusi luka lukanya ia tidak bisa membuka matanya,hanya sesekali ia memaksakan dirinya membuka matanya dan melihat siapa yang menyelamatkannya....
pagi menjelang naya kaget karena tidak mendapati laki laki tersebut di kasur single nya,naya panik dan mencari kesetiap sudut ruangan,smlm naya memang ketiduran di lantai dekat lemari pakaiannya,sebelum tidur naya sempat melirik ke arah laki laki yg bahkan namanya pun naya tidak tahu...
"gak sopan,bukannya pamit juga,main pergi aja,ga tau apa orang panik"gerutu naya sambil membereskan kasur yang ditiduri rai.......
*** 1 bulan kemudian ***
"stefan kamu sudah menemukan gadis itu?"tanya rai sambil duduk menghadap jendela dengan kedua tangan saling bertautan..
"belum tuan,dia resign dari hotel ini,saya sudah tanya kepada temannya kemana dia pergi,mereka hanya memberi info bahwa chef naya akan bekerja di soul lotte tower,tp ketika di cek ternyata chef naya pulang ke indonesia,skr saya lagi cari keberadaannya di indonesia"ucap steven menjelaskan..
"siapkan jet nya,saya mau pulang"ucap rai
"baik tuan..."jawab steven,
#** indonesia **#
# Ritz Carlton #
"naya....besok akan ada meeting besar besaran di foye saya mau kamu yang handle semuanya,nanti saya akan kasih kamu 5 orang chef lainya"ucap chef vindek menjelaskan.
"baik chef.....acaranya penting banget ya?"tanya naya pada vindex
"sangat penting,kamu harus hati hati,jangan sampai ada yg salah...ingat,saya serahkan semuanya padamu....perusahaan pierre corp adalah perusahan terbesar di asia dan perusahaan yg sangat disiplin juga keji,jadi kamu harus hati hati..."ucap vindex
"baik chef........"ucap naya mantap.
"saya email menu apa aja yang harus kamu siapkan ok"ucap vindex...
rai teringat dengan gadis itu,gadis yang telah menyelamatkan nyawanya,gadis yg belakangan rai ketahui bernama risa naraya,1 bulan sudah kejadian itu,bahkan tak sedetikpun ia melupakan wajah lelah naya yg berusaha memapah tubuh luka rai,seberapa keras ia mencoba menghapus wajah naya dari pikirannya pada akhirnya wajah lelah itu selalu muncul,perasaan yg belum pernah rai rasakan selama 49 tahun ia hidup,ada sedikit keraguan di hatinya ketika pada akhirnya ia menemukan naya,dia takut naya tidak menginginkan rai,pasalnya perbedaan usia mereka terpaut sangat jauh 22 tahun
KAMU SEDANG MEMBACA
love you sugar daddy
Randomjonathan pierre rai Seorang pengusaha sukses.....,sepak terjangnya tidak diragukan lagi,bahkan di dunia hitam ia ditakuti ,sehingga tidak heran banyak musuh yang ingin menghancurkan kerajaannya,di usia nya yang ke 49 masih betah melajang, hanya berf...