4.

119 11 7
                                    

[Me And You]

Setelah menonton,chimon mengajakku pergi ke salah satu cafe langganan dia.

Sedikit canggung sih.

Sambil menunggu pesanan aku memainkan hp ku dan chimon membaca novel?ah tidak,dia memainkan hp nya juga,sejak kapan?bukannya dia kutu buku?

"Eh iya mon,dikelas ada yg lu kenal ga selain gua,dira,ama putra?"kata ku memulai obrolan,daripada canggung kan ya?

"Guru-guru?"kata nya,astga,adel,kenapa jadi bgnii!

"Ah bukan itu maksud gua"kata ku.

"Jadi?"kata chimon sambil beralih melihat ku.

"Eh anu,gajadi"kataku,dan langsung lanjut memainkan hp.

Rasanya sedikit aneh jika dia melihat ku seperti itu.

Dia hanya menjawab dengan anggukan lalu kembali memainkan hp nya.

[Me And You]

Sekarang aku dan chimon sedang berjalan disekitar mall,kita bingung harus kemana lagi,aku ingin meminta chimon menemaniku membeli novel tapi sedikit ngeri,ya seperti itu lahh..

"Bukannya kamu mau beli novel ya?mau saya temani?"kata chimon yg bikin aku langsung kaget melihat ke arahnya.

"Hah?eh gausah,lain kali aj gua minta temenin ama dira"kata ku.

Tiba-tiba saja chimon menarik tanganku,aku yang diberi perlakuan seperti itu apa tidak kaget?tapi aku tetap mengikuti kemana aku dibawa.

Bentar?

Toko novel?

Bukannya?

"Saya temani kamu beli novel,saya juga mau beli novel"kata chimon lalu melepas tautan tangan kita.

[Me And You]

Aku dan chimon berpencar,mencari novel keinginan masing-masing.

Dan ya...
Kalian tau apa?

Seperti didrakor-drakor yang sedang hangat..

Kami mengambil buku yg sama,dan bertabrakan seperti didrakor-drakor.

"eh anu,sorry"kataku dan langsung melepas buku itu.

"Kamu mau novel ini?"kata chimon ke aku.

"Hah?buat lo aja dah"kata ku,padahal aku ingin sekali novel itu.

Kenapa?kemaren aku meminjam nya diperpustakaan sekolah dan belum selesai membacanya,jadi aku berniat membeli nya untuk menyelesaikan nya sampe part end.

"Kalau saya memberi kamu buku ini,kamu harus mengubah cara bicara kamu"kata chimon.

Hah?yang benar saja!

"Hah?gajadi,gua gajadi ambil it--"

"Ambil aja,saya bisa membeli ditoko novel lain"kata chimon lalu memberi kan novelnya kepada ku dan pergi kekasir.

Tunggu?

Dia tidak membeli novel?

Hanya menemaniku?

Ah sialan.

Dia membayarkan novelku dan menarik tangan ku,lagi dan lagi.

Tapi kenapa dia membayarkan novelku?

Kita berhenti diparkiran mall,jujur saja,chimon ikut bersama putra dan aku ikut bersama dira sewaktu otw kemall,kami tidak mengendarai kendaraan lain.

Dia melepaskan tangannya dan tanganku saat sudah sampai diparkiran.

"Saya tidak membawa kendaraan,mau naik bis?"kata chimon,dan kubalas dengan anggukan.

[Me And You]

Sekarang aku dan chimon sedang berada didalam bis,kami tidak duduk bersebelahan,didekat jendela ada seorang anak kecil dengan rambut yg diikat dengan rapi.

Chimon berdiri memegang pegangan bis,aku tidak tau apa namanya,intinya banyak orang yang memegang nya untuk menahan diri agar tidak jatuh.

"Kak?bisa tolong ikatin rambut boneka barbie ini ga?"kata anak kecil yang berada disebelahku.

Aku hanya tersenyum lalu mengambil bonekanya dan mulai merapikan rambut berbie itu dan mengikat nya.

"Sudahh"kataku sedikit berteriak.

"Makasih kakak cantik!!"kata anak itu berteriak yang didengar oleh orang-orang didalam bus ini tapi mereka tidak peduli.

"Sama-sama,kamu juga can--"terpotong.

"Mau permen tidak dek?"kata chimon mendongakkan badannya kebawah,tepat didepan ku,telinganya yang ditutupi rambut,tersenyum,dengan satu tangan yang memberi sebuah permen berwarna merah yang kutau itu adalah rasa cherry.

"Mau kak!makasiihh"kata anak itu lalu mengambil permen ditangan chimon.

Chimon hanya terkekeh lalu kembali keposisi awal dan kembali diam.

Anak disebelahku hanya menikmati permennya sambil bermain dengan bonekanya.

"Kakak sama kakak itu..pacaran ya?"kata anak itu lalu menunjuk kearah chimon.

[VOTE]

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Jul 13, 2020 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

ME AND YOU || CHIMON WACHIRAWIT RUANGWIWATTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang