Janjiku pada diriku sendiri
Malam ini aku tidak akan menangisinya (lagi) hingga tertidur seperti malam-malam sebelumnya.
KAMU SEDANG MEMBACA
"D I A R Y"
PoetryBisakah kau kembali? Aku jemu, terus saja dipertanyakan tentangmu oleh Rindu. Diary.. bagimu mungkin tak berarti apa-apa. Tapi bagiku Diary adalah caraku mengungkapkan kata yang tak bisa terucapkan oleh bibir. Dan semua itu hanya tentang dirimu.
janjiku
Janjiku pada diriku sendiri
Malam ini aku tidak akan menangisinya (lagi) hingga tertidur seperti malam-malam sebelumnya.