-Menjaga Lisan-
"Lisanmu adalah gambaran dari apa-apa yang tersimpan dalam hatimu. Maka setiap kalimat yang buruk menunjukan atas buruknya apa-apa di dalam hatimu.
Setiap ghibah menunjukan atas gelapnya apa-apa yang ada di dalam hatimu.
Setiap kebohongan menunjukan atas jeleknya apa-apa yang ada di dalam hatimu.
Setiap sumpah palsu menunjukan atas keruh dan kotornya apa-apa yang ada di dalam hatimu.
Setiap cacian baik atas anak kecil atau pun orang dewasa, bahkan cacian atas hewan sekali pun hal itu menunjukan atas gelapnya apa-apa yang ada di dalam hatimu.
Lisan adalah merupakan gambaran hati. Maka jadilah pribadi yang memiliki lisan yang jujur dan suci hati."
Pena_Tarim
[Al-Habib Umar Bin Hafidz]
KAMU SEDANG MEMBACA
Kalam Habib √
Spiritualمحبه الحبيب عمر بن حفيظ [Insyaa Allah berkah. Follow acountnya sebelum membaca] [Selalu Memperbarui] Ikatlah ilmu dengan dicatat. Berkata Al-Imam Asy-Syafi'i Rahimahullah dalam Kitabnya : ⠀ الْعِلْمُ صَيْدٌ وَالْكِتَابَةُ قَيْدُهُ⠀ Ilmu adalah buru...