Senja
Menyeret ku dalam lamunan
Melempar ku dalam kenanganKelam tidak gemilang
Menyambar dalam tegangSenja
Menyombongkan cahaya jingga
Mewah megah dan tertawa banggaSenja
Mendorong ku dalam sayup alunan rindu
Mematahkan ingatan lalu yang membuatku layuSenja
Terimakasih padamu
Mengingatkan ku akan sesuatuSuciYana karim